Suara.com - Bianca Van Damme disebut-sebut sebagai penerus karier ayahnya, aktor laga Jean-Claude van Damme di Hollywood. Bianca, anak Van Damme dari pernikahannya dengan juara binaraga Gladys Portugues ini berumur 25, dan jago bela diri seperti ayahnya.
Seperti aksi Van Damme di sejumlah judul film eksyen, Bianca ahli melakukan tendangan berputar. Tubuhnya lentur dan memiliki otot yang kuat.
"Saya ingin menunjukkan bahwa meski perempuan kita bisa memiliki fisik yang kuat tanpa harus menghilangan feminisme. Kamu bisa menyilangkan kaki dengan sopan di meja makan, setelah itu keluar dan menghajar bokong orang," katanya seperti dikutip laman The New York Post.
padahal, kata Bianca, saat kecil dia membenci pekerjaan orangtuanya yang berkutat dengan otot dan kekerasan. Dia malah sempat menjuluki ayahnya si Otot dari Brussels.
"Saat kecil, orangtua memaksa saya berlatih bela diri untuk mengajarkan kedisiplinan. Waktu itu saya baru 7 tahun. Selain bela diri, saya juga berlatih balet dan ice skating," ujarnya lagi.
Padahal, waktu itu, Bianca keranjingan main ice skating. Dia malah bercita-cita menjadi atlet olimpiade. Sayang, mimpinya buyar setelah mengalami cedera.
Bianca memulia akrier aktingnya di film The Sheperd: Border Patrol. Sayang, waktu itu dia tak terlalu serius.
"Saya tak suka saat melihat akting saya di film pertama. Saya berpikir, jika memang ini jalan hidup, maka saya harus melakukannya dengan baik," tutur Bianca.
Sejak itu, Bianca terlibat dalam beberapa film bareng ayahnya. Bukan hanya sebagai aktris, tapi juga di balik layar. Bianca sempat mengganti nama belakangnya dengan Van Varenberg dan Bianca Bree. (News)
Tag
Berita Terkait
-
Hard Target: Salah Satu Film Terbaik Jean Claude Van Damme, Tayang Malam Ini di Trans TV
-
Aktor Laga Van Damme Diduga Terlibat Skandal Seks dengan Korban Perdagangan Manusia
-
Jean-Claude Van Damme Comeback di Film Kill 'Em All 2, Intip Trailernya
-
Sinopsis dan Fakta Minions: The Rise of Gru, Aktor Laga Jean Claude Van Damme dan Dolph Lundgren Kembali Bertemu
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Laringitis, Penyakit yang Ternyata Bikin Anji Tak Bisa Bernyanyi
-
Sinopsis Sahabat Anak, Film Kak Seto yang Terancam Diboikot Usai Kasus Aurelie Moeremans
-
TRANS7 Hadirkan "Legenda Bertuah": Drama Berbasis AI Pertama di Indonesia
-
Kecewa Tak Dibela Saat Dihujat, Ayu Aulia Rahasiakan Nama Organisasi 'Binaan' Kemenhan
-
Escape Plan 2 Malam Ini: Penjara Teknologi Canggih Tempat Tahanan Dipaksa Bertarung seperti Binatang
-
Klarifikasi Adly Fairuz Soal Penipuan Calon Akpol, Bantah Ngaku Jenderal Ahmad
-
Power Rangers: Menelusuri Kembali Awal Mula Lima Remaja Pilihan Zordon, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Agatha Christie's Seven Dials: Misteri Tujuh Jam Alarm dan Kematian Gerry Wade
-
2 Tahun Meninggal, Babe Cabita Masih Ditanya soal Rate Card, Istri: Bingung Kasih Harga yang Mana
-
Series Keluarga yang Tak Dirindukan Segera Tayang, Manoj Punjabi Obrak-abrik Citra Pemain