Suara.com - Musisi Ahmad Dhani memberikan nama bermakna 'mengagumkan' untuk putra keduanya hasil buah cinta dengan Mulan Jameela. Anaknya itu lahir, Sabtu (4/6/2016).
Bila ke-3 anaknya yang dilahirkan dari rahim mantan istrinya, Maia Estianti Al, El dan Dul dipengaruhi oleh bahasa arab, kini pentolan band Dewa itu memberikan nama putranya bernuasa nusantara.
Dhani memberikan nama putranya, Ahmad Syailendra Aerlangga. Menurutnya nama itu pantas untuknya karena Syalelendra merupakan dinasti, di mana Indonesia merupakan negara berpengaruh di dunia.
"Jadi saat itu Indonesia jadi merupakan imperium terbesar di dunia. Nusantara waktu itu adalah pusat peradaban dunia jadi kalau sekarang Amerikanya dulu," ungkap Dhani saat ditemui di Rumah Sakit Pondok Indah, Jakarta Selatan, Sabtu (4/6/2016).
Dengan memberikan nama putranya tersebut, Dhani berharap bangsa Indonesia ingat dengan kebesaran negara ini.
"Jadi diharapkan bangsa indonesia selalu mengingat dinasti Aerlangga," lanjutnya.
Dhani mengaku nama putranya itu didapatkan dari 'perintah' mbah sepuhnya di Jawa.
"Ada perintah, dari mbah sepuh Jawa," canda Dhani.
Namun demikian lelaki yang kini memilih potongan rambut cepak itu, mengaku telah menyiapkan nama putranya sejak di dalam kandungan ibunya.
"Namanya sudah disiapkan sejak ibunya hamil," tandas Dhani.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
Terkini
-
Kabar Duka, Lucky Element Meninggal Dunia
-
Film Horor Psikologis Return to Silent Hill Tayang di Indonesia Mulai 28 Januari 2026
-
Nikah Besok, Intip Perjalanan Cinta Ranty Maria dan Rayn Wijaya
-
Sinopsis Setan Alas! Pemenang Best Film JAFF 2023, Akhirnya Tayang di Bioskop
-
Kondisi Inul Daratista Drop Usai Pulang dari Korea, Pingsan di Kamar Mandi Hingga Masuk UGD
-
Dipisahkan Maut, Ini 7 Kenangan Perjalanan Cinta Reza Arap dan Lula Lahfah
-
Tujuh Tahun Menunggu, Setannya Cuan Jadi Panggung Terakhir Babe Cabita
-
Sinopsis Finding Her Edge, Serial Remaja tentang Ambisi, Cinta, dan Dunia Seluncur Es
-
Siap-Siap! 6 Film MGM Pictures Paling Dinanti Tahun 2026
-
4 Tanda Kepergian Lula Lahfah Disebut Meninggal dalam Kondisi Baik