Suara.com - Bono, vokalis grup band legendaris U2 didapuk penghargaan Women of the Year oleh majalah perempuan Glamours. Penghargaan ini sedikit aneh karena Bono lelaki tulen. Apalagi, ini adalah pertama kali dalam sejarah majalah tersebut memilih laki-laki untuk kriteria tersebut.
Selain Bono, ada sederet nama seleb perempuan yang diganjar penghargaan serupa yakni Simone Biles, Ashley Graham, Christine Lagarde, NadiaMurad, Gwen Stefani, Miuccia Prada, Zendaya, dan tiga pendiri aktivis Black Lives Matter.
Majalah Glamours punya alasan sendiri memilih Bono. Hal tersebut disampaikan lewat pernyataan resminya.
"Jaman sekarang kebanyakan perempuan menginginkan laki-laki, butuh laki-laki-dalam tradisi kami," begitu bunyi pernyataannya.
"Saat Presiden mengumumkan dirinya seorang feminis, saat aktor keren jadi endorse PBB#HeForShe Campaign, saat seorang rockstar besar bisa melakukan apa saja dalam hidupnya, fokus ke hak asasi perempuan, ini sudah sepantasnya kita rayakan," lanjut pernyataan tadi.
Sementara itu, Pemimpin Redaksi majalah Glamours Cindi Leive mengatakan sudah sepantasnya Bono menerima penghargaan ini.
"Banyak laki-laki di luar sana yang melakukan hal luar biasa untuk kaum perempuan. Dan Bono adalah salah satunya," jelas Cindi.
Bono diketahui seorang aktivis kemanusiaan. Baru-baru ini, dia mengadakan acara amal ONE dengan meluncurkan kampanye Poverty IS Sexiest. Penggalangan dana dilakukan untuk membantu perempuan miskin di seluruh dunia.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
Aparat yang Sidak Penjual Es Kue Jadul Minta Maaf Sudah Salah Tuduh: Bentuk Respons Cepat
-
Pernah Pacaran, Ungkapan Duka Ardina Rasti untuk Lucky Element Tuai Pro Kontra
-
Banting Tulang dari Masa Sulit demi Keluarga, Ayah Ungkap Sifat Asli Lula Lahfah
-
Demi Jemput Cucu, Eva Manurung Rela Kenakan Hijab
-
Reza Arap Datang Tahlilan, Ayah Lula Lahfah Bungkam soal Pemeriksaan Kasus Putrinya
-
Melaney Ricardo Ungkap Masa Kelam: Pernah Gila Party hingga Mulut Berbusa dan Nyaris Tewas
-
Reza Arap Ada di TKP Kematian Lula Lahfah, Polisi: Makanya Kami Minta Klarifikasi
-
Tutorial Beli 2 Tiket Film Esok Tanpa Ibu tapi Bayar Satu Saja di Cinema XXI
-
Di Tengah Drama Keluarga, Victoria Beckham Dianugerahi Gelar dari Kementerian Kebudayaan Prancis
-
Kabar Duka: Tika Mega Lestari Istri Pesulap Merah Meninggal Dunia