Suara.com - Adelia Wilhemina, istri Pasha, ikut berkomentar soal desakan Ketua DPRD Palu Iqbal Andi Mangga yang meminta Pasha mundur dari jabatan Wakil Walikota Palu karena tampil bersama Ungu di Malaysia dan Singapura.
Iqbal menilai Pasha sudah melanggar etik sehingga harus mundur dari jabatannya.
"Kalau Adel sih nggak tahu banget ya, yang penting sebenarnya kalau mundur harus ada ini itunya, tapi Adel berdoa saja yang terbaik," ucap Adelia saat ditemui usai pengajian bersama Gus Anom di Cibubur, Jakarta Timur, Kamis (30/3/2017) malam.
Perempuan yang tengah hamil anak keempat ini menambahkan, Pasha tampil bersama band Ungu tidak dilakukan setiap hari. Pasha hanya mengambil hari libur saja. Perihal manggung di Singapura, kata dia, sudah mendapat izin dari Wali Kota.
"Adel tahu main band nggak tiap hari kok. Pas manggung di Singapura juga di hari libur yaitu Sabtu. Itu dapat izin dari Pak Wali juga. Adel diajakin juga tapi karena hamil besar nggak bisa ikut," ucapnya.
Sayangnya kata Adel, sang suami tak mau bercerita lebih banyak soal desakan dari DPRD tersebut agar segera mundur dari jabatannya. Pasha, kata Adel, tipikal suami cuek dan tak mau istri ikut memikirkan masalahnya.
"Mas Pasha cuek ya, nggak terlalu banyak pikiran. Bagi dia yang penting saya sehat-sehat ngga usah banyak pikiran," ucapnya.
Pasha berulang kali ditegur DPRD Palu terkait etikanya sebagai pejabat publik yang masih manggung bersama Ungu untuk keperluan komersial. Pasha juga pernah disemprot DPRD soal rumah kontrakannya di Palu yang diduga diambil dari APBD Palu.
Baca Juga: Diduga Telantarkan Istri Siri, Politisi PKS Dilaporkan ke MKD DPR
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Apes! Ria Ricis dan Tim Alami Kejadian Tak Mengenakan saat Liburan di Dubai: Zonk dan Terburuk
-
Selama Ini Bungkam, Atalia Praratya Akhirnya Tanggapi Langsung Isu Ridwan Kamil Selingkuh
-
Tasya Farasya Jalani Umrah di Awal Tahun: Mau Nangis Meronta-ronta
-
Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Masih Cari Job MC Meski Jadi Wakil Bupati, Pembelaan Ramzi Tuai Kritik
-
Rayakan Tahun Baru, Joget Centil Marion Jola Lawan Hujan di Panggung Bundaran HI
-
Momen Atta Halilintar Salat di Emperan Toko Saat Liburan ke Tiongkok Picu Perdebatan
-
Sinopsis The Snitch: Persaingan Panas Jaksa dan Polisi di Balik Kasus Narkoba
-
Sinopsis Jangan Buang Ibu, Film Tentang Nasib Ibu di Panti Jompo