Suara.com - Terbiasa dengan film-film bergenre drama romantis, nyatanya tak membuat Amanda Rawless puas. Kekinian, dia mencoba menjadi pemeran utama dalam film bergenre drama horor berjudul “Jailangkung” yang akan tayang saat Hari Raya Idul Fitri 2017.
Menurut Manda, bermain film horor adalah pengalaman perdana baginya. Apalagi, ia merupakan perempuan penakut terhadap hal-hal yang horor.
"Aku penakut banget, dan aku sudah berfikir kalau syuting horor pasti tempatnya serem juga. Banyak orang bilang kalau syuting film horor banyak kejadian-kejadian aneh," ujar Amanda saat ditemui di press junker film Jailangkung, Senayan City, Jakarta Selatan, Sabtu (6/5/2017).
Saking takutnya, pemain film “Promise” ini sampai perlu diyakinkan sang ibu agar mau mengambil tawaran bermain di film tersebut.
"Aku sampe nanya, mamih beneran ini aku ambil film ini, benarkan nggak ada apa-apanya tempatnya. Meski film ini berbeda dari yang 2001, tapi kan sudah legenda juga. Apalagi penasaran banget ceritanya, jadi pengen coba hal yang baru juga," tuturnya.
Film Jailangkung ini selain dibintangi Amanda Rawless, adapula Jefry Nichol. Augie Fantinus, Lukman Sardi, dan Wulan Guritno juga.
Berita Terkait
-
Lebih Fresh, Film "Jelangkung" Versi Baru Siap Tayang Lebaran
-
Pengakuan Mengejutkan Pencabut Nyawa Petugas Parkir Senayan City
-
Polisi Kesulitan Ungkap Misteri Petugas Parkir Sency Tewas
-
Ungkap Pembunuh Petugas Parkir Sency, Penyidik Periksa CCTV
-
Kasus Petugas Parkir Sency Tewas Bersimbah Darah Masih Diselidiki
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Ajak Umrah, Cara Celine Evangelista Konfirmasi Anak-anaknya Muslim
-
Ajak Umrah, Cara Celine Evangelista Konfirmasi Anak-anaknya Muslim
-
Diduga Tilep Rp10 M, Ayah Farel Prayoga Tantang Manajer Buktikan Penghasilan Fantastis
-
Dituding Lebih Sibuk Liburan dengan Anak Erika Carlina Ketimbang Gala, Fuji Balas Menohok
-
Beredar Foto Wajah Anak Syahrini, Asli atau AI?
-
Virgoun di Big Bang Festival: Cerita Last Child Nyaris Bubar, Siap Sambut 2 Dekade
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh
-
Galang Dana buat Bencana Sumatra, Big Bang Festival Kumpulkan Rp22 Juta
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa