Suara.com - Adjie Pangestu akhirnya resmi melepas status dudanya. Aktor bertubuh kekar itu menikahi kekasihnya, Novita Petria di Rancaekek, Bandung, Jawa Barat, hari ini, Minggu (14/5/2017).
Bella Sophie, mantan pacar Adjie yang diminta berkomentar mengaku baru tahu soal pernikahan tersebut. Dia juga merasa terkejut Adjie menikahi perempuan yang jauh lebih muda alias brondong.
"Aku baru tahu, luar biasa. Dulu sama aku bedanya 22 tahun. Sekarang bedanya 25 tahun," kata Bela ditemui di kawasan Gatot Soebroto, Jakarta Selatan, Minggu (14/5/2017).
Bella mengaku tak diundang datang di hari bahagia Adjie. Namun, dia sama sekali tak menyoalnya.
"Nggak lah, lagian aku juga udah ganti nomor," ujarnya.
Terlepas dari itu, Bella mendoakan agar Adjie dan Novita langgeng sampai maut memisahkan.
"Selamat berbahagia, menempuh hidup baru. Semoga ini jadi yang terakhir nggak cerai lagi," ujarnya.
Baca Juga: Kasus Rizieq di Jawa Barat, Berkas Masih Digarap Kejati
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantalan Nyaman Bisa Cegah Nyeri Sendi
- 5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
- 7 Sepatu Sandal Skechers Diskon hingga 50% di Sports Station, Empuk Banget!
- Evaluasi Target Harga BUMI Usai Investor China Ramai Lego Saham Akhir 2025
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Dituding Kabur Usai Hamili Friceilda Prillea, Anrez Adelio Pastikan Mau Tanggung Jawab
-
Menjawab Mereka yang Remehkan Soleh Solihun: Sangat Layak Jadi Juri Indonesian Idol
-
Manajer Kembali Buka Borok Ayah Farel Prayoga, Tak Bayar Utang hingga Selingkuh
-
Ajak Umrah, Cara Celine Evangelista Konfirmasi Anak-anaknya Muslim
-
Ajak Umrah, Cara Celine Evangelista Konfirmasi Anak-anaknya Muslim
-
Diduga Tilep Rp10 M, Ayah Farel Prayoga Tantang Manajer Buktikan Penghasilan Fantastis
-
Dituding Lebih Sibuk Liburan dengan Anak Erika Carlina Ketimbang Gala, Fuji Balas Menohok
-
Beredar Foto Wajah Anak Syahrini, Asli atau AI?
-
Virgoun di Big Bang Festival: Cerita Last Child Nyaris Bubar, Siap Sambut 2 Dekade
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix