Suara.com - Lima personel band Armada, Rizal (vokal), Radha (gitar), Mai (gitar), Andit (drum) dan Endra (bass) mengaku senang single "Asal Kau Bahagia" akan diangkat menjadi layar lebar.
"Happy, bersyukur, biasanya film ceritanya diangkat dari novel, kehidupan nyata, tapi sekarang diangkat dari lagu," kata Rizal saat jumpa pres persiapan pembuatan film Asal Kau Bahagia di kantor Falcon Picture, di kawasan kawasan Duren Tiga, Pancoran, Jakarta Selatan," Senin (24/7/2017).
Meski senang, Rizal dan kawan-kawan sempat merasa panik. Mereka takut terlibat dan dituntut untuk menjadi seorang pemain.
"Waktu itu pas dikasih tahu lagu kita mau dijadiin film kita langsung tanya, kita main nggak?" ujar Rizal.
Mereka sadar diri dunia akting bukan lahan mereka, sehingga mereka menolak bila mereka terlibat di film tersebut.
"Jangan kita yang main nanti ngerusak estetika filmnya," ungkapnya.
Namun, co-producer film Asal Kau Bahagia, Hanung Bramantio memastikan para personel Armada terlibat menjadi cameo di film tersebut.
"Kalau soal mereka bermain atau tidak tehnis, karena skenario masih kita develop mungkin awal Agustus draft 1 akan kita tunjukan. Cuma kalau untuk tidak jadi cameo ganjil, kemungkinan iya
Mungkin lucu jika personel ini muncul tapi tidak jadi band mungkin jadi sopir taksi, atau tukang ojek," jelas sutradara film Ayat-Ayat Cinta itu.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Kepala Putus hingga Masuk Peti, Prilly Latuconsina Syok Baca Naskah Danur: The Last Chapter
-
Film Suka Duka Tawa Tawarkan Buy 1 Get 1 Free di m.tix, Cek Syaratnya
-
Digugat Rp5 Miliar Terkait Jasa Pelolosan Akpol, Adly Fairuz Bantah Pernah Menipu
-
Jennifer Coppen Unggah Foto Baru Jelang Nikah dengan Justin Hubner, Ibu Dali Wassink Bereaksi
-
Sinopsis Surat untuk Masa Mudaku, Film Indonesia Original Netflix Pertama di 2026
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026