Suara.com - Fendy Chow dan Stella Cornelia menjalani pengantin baru setelah resmi menikah pada 23 Juli 2017 lalu. Bintang film "Ayah, Mengapa Aku Berbeda?" itu mengaku senang membuka lembaran baru dengan menjadi suami bagi Stella.
"Jadi pengantin baru enak sih. Malam tidur ada yang nemenin, bangun lihat muka istri. Rasanya happy saja dua hari ini karena mungkin sebelum nikah terlalu banyak stresnya habis nikah jadi happy saja," kata Fendy di Studio Trans TV, Jalan Kapten Tendean, Jakarta Selatan, Selasa (25/7/2017).
Lelaki 28 tahun itu juga mengaku awal berumah tangga cukup canggung. Padahal Fendy sudah mengenal sosok Stella dan sering antar-jemput perempuan berparas cantik itu.
"Awal-awal sih ada canggung sedikit. Ini aku nggak harus nganterin kamu pulang (ke rumah orangtua) kan? Tapi ya sudah lama-lama ikutin saja," kata Fendy sambil tertawa..
Fendy Chow dan Stella Cornelia mengikat tali pernikahan dalam sebuah pemberkatan di Thamrin Nine Ballroom, Sudirman, Jakarta Pusat, Minggu (23/7).
Mereka memilih tanggal 23 Juli karena bertepatan dengan satu tahun berpacaran.
Saat menikah, bintang sinetron "Aladin" itu mengenakan setelan jas merah marun rancangan Wong Hang, sedangkan Stella membalut tubuhnya dengan gaun warna broken white.
Mereka tak akan langsung berbulan madu dalam waktu lama karena harus bekerja. Mereka juga sudah punya rencana program babymoon setelah Stella mengandung anak pertama.
"Kalau yang short honeymoon-nya, di Indonesia. Yang honeymoon beneran, nanti. Rencananya setelah nikah kami mau pacaran dulu, sekitar enam bulan sampai satu tahun, mau jalan-jalan dulu. Setelah itu baru babymoon itu," kata Fendy.
Baca Juga: Resmi Menikah, Fendy Chow dan Stella Pilih Tunda Momongan
Berita Terkait
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
Ditanya soal Perceraian Orangtua, Jawaban Anak Rachel Vennya Dewasa Banget
-
Belajar dari Masa Lalu, Hanum Mega Amankan Harta Jelang Nikah dengan Rafly
-
Kata Pandji Pragiwaksono soal Sanksi Adat Berikan 96 Kerbau ke Toraja
-
Dilaporkan Masyarakat Toraja, Pandji Pragiwaksono Belum Terima Panggilan Polisi
-
Pandji Pragiwaksono Minta Maaf, Tak Bermaksud Menyinggung Masyarakat Toraja
-
Andre Rosiade Bela Putrinya yang Dihujat Netizen: Azizah Salsha Tak Pernah Bikin Dosa ke Publik!
-
Miss Israel Bantah Menatap Sinis ke Miss Palestina, Anggap Netizen Lebay
-
Cerita Viral Albi & Shella di Film "Sampai Titik Terakhirmu" Hari Ini Mulai Diputar di Bioskop
-
Perjalanan Spiritual Aloy: Pernah Anut 3 Agama, Berencana Umrah Tahun Depan
-
Ajang Puteri WITT 2026 Digelar Lagi, Venna Melinda Turun Tangan