Suara.com - Sebuah adegan yang bakal bikin haters Ayu Ting Ting kejang-kejang diperlihatkan oleh diva pop Krisdayanti dalam video di Insta Story milik istri pengusaha Raul Lemos itu.
KD, sapaannya, tak segan mencium pemilik followers Instagram sebanyak 22,1 juta itu. Peristiwa langka yang dilakukan KD terhadap Ayu, yang nota bene memiliki banyak akun haters di sosial media, tentu saja jadi tamparan keras bagi yang membenci janda anak satu itu.
KD mencium Ayu ketika pelantun "Menghitung Hari" tersebut menjadi bintang tamu program Brownis (Obrolan Manis) di Trans TV.
Mereka terlihat tertawa dan kompak menampilkan bibir manyun tanda kecupan dari jauh. Setelah itu, KD dan Ayu mempromosikan film "Ayat-Ayat Cinta 2".
"Hallo sayang," ucap KD lalu mencium rambut Ayu.
"Ayat-Ayat Cinta 2...dan nonton filmnya," ucap Ayu lalu memberikan salam cium kepada warganet.
Ibu empat anak itu dipercaya oelh Melly Goeslaw untuk membawakan lagu soundtrack film tersebut dengan judul sama.
Sementara itu, pengikut KD dengan akun bimo259 melontarkan komentar nyinyir di foto KD berada di samping Ayu Ting Ting, "6@krisdayantilemos lebih bagus lagi ga ada si janda depok lebih bagus."
Namun, tak sedikit yang memuji KD mau membawakan lagu "Sambalado" yang dipopulerkan oleh Ayu.
"Seneng liat Diva Ind nyanyi dan hafal Sambalado....sucsess mimi," tulis agustien_moer.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Tarung Sarung di Vidio: Pertarungan Harga Diri dan Cinta dalam Tradisi Budaya
-
Bloodshot Malam Ini: Vin Diesel Bangkit dari Kematian dan Jadi Robot dengan Kekutan Super
-
Mantan Mertua Koar-Koar, Spil Cucunya Saksikan Perzinaan Inara Rusli di Rumah