Suara.com - Band rock asal New York, Amerika Serikat, Goo Goo Dolls dipastikan hadir digelaran Java Jazz 2018, yang akan diselenggarakan pada 2-4 Maret 2018 di JIExpo, Kemayoran, Jakarta.
Band yang beranggotakan John Rzeznik (vokal dan gitar) dan Robby Takac (bass dan vokal) itu akan menjadi penampil utama bersama Lauv dan Daniel Caesar.
"Daniel Caesar akan tampil hari Sabtu, kalau Goo Goo Dolls akan tampil Minggu bersama Lauv," ungkap Dewi Gotha, selaku Direktur Utama PT Java Festival Producti dalam konfrensi pers di kawasan Kemang, Jakarta Selatan, Kamis (18/1/2018).
Dewi mengatakan pemilihan Goo Goo Dolls sebagai penampil utama bukan tanpa alasan. Kebetulan, pemilik hits "Irish" itu memang sudah diminta untuk bergabung di Java Jazz sejak jauh-jauh hari.
"Sebenarnya nggak sih, mau Goo Goo Dolls, Lauv dan yang lain semuanya itu bilamana kita meng-approach memang mereka available dan kita bisa ketemu di satu aggreeman yang sama-sama setuju. Otomatis kita bisa mendatangkannya. Kalau nggak ada titik temu yang kita nggak bisa undang. Kebetulan memang nama ini dari sisi agency ditawarkan kepada kami dan kami lihat mereka masih aktif," jelasnya.
Selain nama-nama di atas, akan tampil juga JP Cooper, Vanessa Williams, dan Curtis Stigers yang tampil di bermacam panggung lainnya. Sedangkan line up artis Indonesia akan dimeriahkan oleh Dira Sugandi, Kunto Aji, Andien, Glenn Fredly, Teddy Adhitya, Yura Yunita, Nonaria, Gerald Situmorang, dll.
Baca Juga: Java Jazz 2018 Usung Tema Vintage
Berita Terkait
-
Venue Baru Jadi Upaya Peter F. Gontha Perluas Pasar Java Jazz
-
Bukan Sekadar Festival, Java Jazz 2026 Leburkan Musik dan Seni Rupa di Venue Baru dan Megah
-
Dari Panggung Bus sampai Instalasi Sphere: MLDSPOT Curi Perhatian di Java Jazz 2025
-
Java Jazz Festival 2025 Usai, Ini Cara Pulihkan Energi Setelah Nonton Konser
-
Ear Sun Bawa Jazz Ringan ke Java Jazz 2025: Sukses Gaet Perhatian Anak Muda
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Buku Broken Strings Aurelie Moeremans Segera Terbit, Ini Sosok di Balik Penerbit Buku Ohara
-
Dikenal Tajir, Menu Makanan Sehari-hari Anak Sisca Kohl Jadi Omongan
-
Kini Diakui, Mayangsari Duduk Bersama Keluarga Cendana di Nikahan Darma Mangkuluhur
-
6 Kisah Pahit Aurelie Moeremans di Broken Strings, Alami Grooming sampai Bullying
-
Denada Digugat Rp7 Miliar oleh Pemuda yang Mengaku Anak Kandungnya, Begini Kronologinya
-
Sinopsis Balas Budi: Aliansi Para Wanita Korban Penipuan Yoshi Sudarso
-
Pernikahan Teuku Rassya Putra Tamara Bleszynski Makin Dekat, Pakai Adat Aceh dan Jepang
-
Terinspirasi Gangguan Mistis Nyata Penulis, Sengkolo: Petaka Satu Suro Tonjolkan Drama
-
Tanpa Jump Scare Berisik, Achmad Romie Baraba Hadirkan Horor Atmosferik di Penunggu Rumah: Buto Ijo
-
Review Culinary Class Wars 2: Kurang Seru, Tapi Endingnya Tak Terduga!