Suara.com - Perempuan bernama Yulia Mochamad akhirnya buka suara atas rumor yang menyebut dirinya istri ketiga dari penyanyi lagu religi Opick.
Di akun Facebook-nya beralamat Yuliast Mochamad, Yuliast menanggapi sebuah foto yang jadi pemicu dirinya disebut sebagai istri ketiga Opick. Foto memperlihatkan kebersamaan Opick, Yulias, serta kedua orangtuanya.
"Hanya sedikit ingin memberikan klarifikasi. Ini bukan foto moment pernikahan saya dengan Opick," katanya mengawali di postingan itu.
Menurut Yulia, foto itu diambil saat Opick hendak mengisi acara tablig akbar di rumahnya pada akhir 2017.
"Ini adalah foto sebelum Opick isi acara tabligh akbar yang saya buat di depan jalan wil rumah saya pada bulan Desember 2017 lalu. Opick mengisi sebagai bintang tamu di acara saya," tulisnya.
Perempuan yang berstatus janda ini juga mengaku punya banyak bukti atas pernyataannya itu.
"Sebagai bukti saya punya rekaman videonya dan beberapa foto di IG pribadi saya. Thanks," tuisnya mengakhiri.
Klarifikasi Yulia ini tak menjawab pertanyaan apakah dia istri ketiga Opick atau bukan. Sebab, dia hanya menanggapi foto yang disebut-sebut sebagai momen pernikahannya.
Baca Juga: Busana Muslim Syar'i yang Simpel dan Elegan dari Hurrem by Fia
Pada postingan sebelumnya di Facebook, Yulia juga tak secara tegas dan gamblang membantah atau membenarkan rumor yang beredar. Dia memposting tulisan yang berbunyi, "Bicara logika, Apakah kalian percaya kalo sy istri ke 3 penyanyi religi itu...coba yg tau kebenarannya bisa bantu klarifikasi!!!".
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
6 Fakta Menarik Jodoh 3 Bujang yang Bikin Jadi Raja di Netflix
-
Hotman Paris Ledek Firdaus Oiwobo yang Diminta Copot Toga oleh Hakim MK
-
Top 5 Serial Netflix Hari Ini: Drama Korea Mendominasi, Serial Indonesia Bertengger di Tiga Besar
-
Sinopsis The Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Film Dukun Magang: Ketika Logika Mahasiswa Skeptis Terpaksa Berguru pada Ilmu Gaib
-
7 Drama Kim Woo Bin, Aktor yang Siap Menikah dengan Shin Min Ah
-
5 Rekomendasi Drakor Populer Tentang Balas Dendam, Terbaru Taxi Driver 3 Tayang Hari Ini
-
Review Film Wicked: For Good, Penutup Manis yang Kadang Terasa Kurang Bumbu
-
SinopsisThe Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Backtrace: Upaya Sylvester Stallone Mengungkap Perampokan Misterius, Malam Ini di Trans TV