Suara.com - Satu jam jelang konser, lokasi pertunjukan Katy Perry bertajuk Witness: The Tour in Jakarta di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD, Tangerang Selatan pada Sabtu (14/4/2018) malam semakin dipadati para penggemar.
Pernak-pernik berbau Katy Perry yang dijual di booth official merchandise pVVun nyaris ludes terjual diburu oleh fans. Padahal harga yang ditawarkan cukup mahal.
Satu buah T-shirt bergambar Katy Perry diketahui dibanderol seharga Rp450 ribu, tersedia warna hitam dan putih.
"Yang paling laris T-shirtnya. Sekarang tinggal sedikit lagi habis. Terus ada light up cat ears juga laku," ujar Anindita, petugas yang menjaga merchandise Katy Perry.
Light up cat ears dijual seharga Rp350 ribu. Selain itu ada topi hitam dan tour program Katy Perry yang dijual masing-masing Rp400 ribu. Di antara sekian banyak pernak-pernik, hanya pin city button yang dibanderol murah yakni Rp50 ribu.
Konser Katy Perry rencananya akan dimulai pukul 20.30 WIB di hall 5 ICE BSD. Open gate menuju venue konser sendiri sudah dibuka sejak pukul 18.30 WIB.
Baca Juga: Istri Tria Changcuters Tak Sabar Nyanyi Bareng Katy Perry
Katy Perry diprediksi akan menghibur penggemar dengan membawakan setidaknya 20 lagu di konser Witness: The Tour in Jakarta. Lagu-lagu hitsnya dipastikan bakal dinyanyikan termasuk tembang-tembang yang terdaftar di album barunya, Witness.
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Jordi Onsu Sudah 3 Tahun Tak Bicara dengan Ruben Onsu: Komunikasi Diblokir!
-
Jordi Onsu Ogah Bertemu Mak Ifah, Khawatir Ibunya Ngamuk dari Kubur
-
Curhatan Samuel Christ Soal Istri Suka Bangun Siang Disorot, Langsung Klarifikasi Setelah Viral
-
Vokal Kritik Pemerintah, Ekspresi Fedi Nuril saat Fadli Zon Berpidato di FFI 2025 Viral
-
Ariana Grande Idap Salah Satu Virus Mematikan, Mendadak Batal Hadiri Acara
-
Sebut Batik dari Malaysia ke Ariana Grande, Aisha Retno 'Penyanyi Berdarah Indonesia' Klarifikasi
-
Promo Nonton Film di CGV untuk Pelanggan Telkomsel Hari Ini, Beli Tiket Cuma Rp10 Ribu
-
Pengakuan Kocak Raisa Usai Viral Lari Hindari Wartawan di AMI Awards: Takut Ditanya-tanya
-
Dua Kali Sabet Piala Citra, Ringgo Agus Rahman Bicara Honor Akting
-
Perjalanan Fatima Bosch Jadi Miss Universe 2025: Walkout karena Dihina 'Bodoh'