Suara.com - Aktris Jennifer Dunn kedapatan sengaja mengonsumsi narkoba demi menurunkan berat badan. Hal tersebut pun diungkapkan oleh Dr. Dicky Oktrianda saat menjadi saksi di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Kamis (3/5/2018) siang.
"Alasannya ada menghindari, melupakan masalah dan untuk diet," ungkap dokter yang pernah menangani rehabilitasi Jennifer Dunn tahun 2016 di Panti Rehabilitasi Natura tersebut.
Pernyataaan itu pun sama sekali tidak dibantah oleh Jennifer Dunn. Hanya, seusai sidang, kuasa hukumnya, Pieter Ell enggan menerangkan lebih lanjut mengenai alasan kliennya pakai narkoba.
"Ya itu kan keterangan dokter. Tanyakan sama dokter. Itu kan fakta persidangan, tinggal kita catat sebagai fakta persidangan," terang Pieter Ell.
Ketika disinggung kemungkinan tubuh Jennifer Dunn terlihat lebih gemuk gara-gara berhenti konsumsi narkoba, Pieter Ell juga segera membantah. Ia menekankan aktivitas di sel tahanan yang membuat bobot tubuh Jennifer Dunn naik.
"Kan cuma makan dan tidur, berdoa, ibadah," imbuh Pieter Ell.
Sementara itu, sidang lanjutan narkoba Jennifer Dunn sendiri akan dilanjutkan pada 14 Mei 2018 dengan agenda pemeriksaan terdakwa.
Baca Juga: Selain Sabu, Jennifer Dunn Juga Pakai Ekstasi
Seperti diketahui, Jennifer Dunn diamankan polisi terkait kasus penyalahgunaan sabu pada 31 Desember 2017 di kediamannya yang berlokasi di kawasan Bangka, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan.
Tag
Berita Terkait
-
Tak Hanya Fachri Albar, Deretan Artis Ini Juga 3 Kali Tersandung Kasus Narkoba
-
Liburan ke Korea, Visual Anak-anak Jennifer Dunn Bikin Terpesona
-
Gurita Bisnis Faisal Harris: Ayah Shakilla Astari Sat-set Ketemu Salim Nauderer, Siap Jadi Mertua?
-
Shakilla Astari Anak Siapa? Dulu Digandeng Reza Arap, Kini Diduga Mesra dengan Salim Nauderer Eks Rachel Vennya
-
Bak Boneka, 9 Potret Jennifer Dunn Makin Langsing Usai Operasi Bariatrik
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
Terkini
-
Timothy Ronald Dipolisikan Kasus Dugaan Penipuan Kripto, Kerugian Tembus Rp 3 Miliar
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Wajib Pakai Wali Nikah, Ustaz Derry Sulaiman: Tidak Sah Hukumnya!
-
BoA Hengkang dari SM Entertainment, Tutup Perjalanan Seperempat Abad
-
Kepala Putus hingga Masuk Peti, Prilly Latuconsina Syok Baca Naskah Danur: The Last Chapter
-
Film Suka Duka Tawa Tawarkan Buy 1 Get 1 Free di m.tix, Cek Syaratnya
-
Digugat Rp5 Miliar Terkait Jasa Pelolosan Akpol, Adly Fairuz Bantah Pernah Menipu
-
Jennifer Coppen Unggah Foto Baru Jelang Nikah dengan Justin Hubner, Ibu Dali Wassink Bereaksi
-
Sinopsis Surat untuk Masa Mudaku, Film Indonesia Original Netflix Pertama di 2026
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan