Suara.com - Sudah tiga bulan sudah aktris Roro Fitria mendekam di rumah tahanan narkoba Polda Metro Jaya karena kasus narkotika. Sejak ditinggal tim kuasa hukumnya, tak ada kabar terbaru mengenai kelanjutan perkara wanita 29 tahun itu.
Menurut Nirwan Nawawi, Kasipenkum Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta, sampai saat ini berkasa Roro Fitria masih dipegang penyidik. Nirwan mengatakan sebelumnya berkas sudah pernah dilimpahkan ke Kejaksaan tetapi karena tak lengkap berkasa dikembalikan.
"Berkas Roro Fitria sampai saat ini masih di penyidik," ujar Nirwan, Kamis (17/5/2018).
Seperti diketahui, Roro Fitria ditangkap pada 14 Februari 2018 di kediamannya di kawasan Ragunan, Jakarta Selatan. Roro kala itu ditangkap usai polisi mengamankan pria berinsial WH selaku pemasok.
Saat ditangkap itu Roro Fitria didampingi enam orang kuasa hukum untuk menjalani proses BAP. Namun, sebulan mendampingi, tim kuasa hukum yang diketuai oleh Nuning Tyas mengundurkan diri.
Alasannya, Nuning merasa sudah tak sejalan dengan Roro Fitria. Surat pengunduran dirinya telah disampaikan ke pihak penyidik pada 12 Maret 2018.
Roro Fitria, kata Nuning, sudah tak kooperatif. Malah, terkesan sulit ditemui tim kuasa hukumnya. Akibatnya, kuasa hukum sulit berkomunikasi guna mengambil langkah-langkah hukum selanjutnya.
Baca Juga: Apa Kabar Perkembangan Kasus Narkoba Roro Fitria dan Dhawiyah?
Tag
Berita Terkait
-
Roro Fitria Curiga Salmon Hotel yang Diberi ke Anaknya Tak Segar, Ini Penjelasannya
-
Roro Fitria Kesal Tak Ada Dokter Jaga Saat Anaknya Keracunan di Hotel Bintang 5
-
Roro Fitria Bongkar Respons Hotel yang Terkesan Meremehkan Saat Anaknya Keracunan
-
Kronologi Anak Roro Fitria Keracunan Makanan Usai Makan Salmon di Hotel Bintang 5
-
Beda Jauh Biaya Anak Roro Fitria Vs Nominal Nafkah yang Dibebankan ke Eks Suami Andre Irawan
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Tarung Sarung di Vidio: Pertarungan Harga Diri dan Cinta dalam Tradisi Budaya
-
Bloodshot Malam Ini: Vin Diesel Bangkit dari Kematian dan Jadi Robot dengan Kekutan Super
-
Mantan Mertua Koar-Koar, Spil Cucunya Saksikan Perzinaan Inara Rusli di Rumah
-
Review Film Papa Zola: The Movie, Ketika Sosok Ayah Jadi Pahlawan di Dunia Game
-
Mimpi Jadi Puteri Indonesia Kandas karena Keinginan Pacar: Kisah Kelam Aurelie Moeremans Terungkap
-
Usai Baca Buku Aurelie Moeremans, Feni Rose Ungkap Penyesalan
-
Daftar Lengkap Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Jadi Aktor Terbaik
-
Jessica Jung Akhirnya Nyanyi Lagu-Lagu SNSD Usai 12 Tahun, Videonya Bikin Mewek