Suara.com - Masuk hari ke-20 Ramadan, penyanyi Syahrini menggelar acara santunan bagi anak yatim. Puasa kali ini, jumlah anak yatim yang diberi santunan jauh lebih banyak ketimbang tahun lalu.
"Alhamdulilah, setiap tahun saya selalu menggembirakan anak-anak saya yang semakin tahun tidak pernah berkurang," kata Syahrini usai menyerahkan santunan di Masjid Adzzikra, Cibinong, Jawa Barat, Selasa (4/6/2018).
Pembagian santunan diberikan secara bertahap. Pertama diberikan pada awal Ramadan lalu kemudian dilanjutkan hari ini.
"Jumlahnya hari ini kelihatan sedikit karena aku waktu itu sudah satukan mereka di awal puasa, sekarang sekali lagi jelang akhir Ramadan," lanjutnya.
Dikatakan Syahrini, sudah menjadi kewajibannya sebagai seorang muslimah memberikan santunan kepada anak-anak yatim dan orang-orang yang membutuhkan.
"Jadi dari zaman almarhum bokap (ayah) masih hidup, keluarga sudah biasa memberi santunan sama anak yatim. Dari dulu paling cuma ratusan, semakin ke sini sampai ribuan," tuturnya.
Sayangnya, Syahrini tak blak-blakan soal jumlah uang yang dikeluarkan. Yang pasti, kata dia, jumlah anak-anak yatim piatu yang disantuninya bertambah 500 orang.
Baca Juga: Ditanya Hubungannya dengan Ariel NOAH, Ini Kata Syahrini
"Tahun lalu 5 ribu sampai 6 ribu orang, tahun ini nambah 500 jadi 6500. Mudah-mudahan tahun depan bisa semakin bertambah seiring dengan rezeki saya," tutur Syahrini.
Berita Terkait
-
Reino Barack Punya Usaha Apa Saja? Manjakan Istri Tinggal di Apartemen Ratusan Miliar
-
6 Artis Ini Kasih Parfum sebagai Souvenir Pernikahan, Punya Siapa Paling Mahal?
-
Perintah Pimpinan, TNI Beri Santunan Rp350 Juta Pada Dua Keluarga Prajurit yang Gugur saat HUT TNI
-
Klarifikasi Tim Aisyahrani Usai Ketahuan Comot Foto Produk Chef Devina
-
Aisyahrani Punya Bisnis Apa Saja? Adik Syahrini Diduga Comot Foto Chef Devina Hermawan
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
Pilihan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
-
Harga Emas Turun Empat Hari Beruntun! Galeri 24 dan UBS Hanya 2,3 Jutaan
-
Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
Terkini
-
Doa dan Harapan Habib Ja'far Buat Onadio Leonardo yang Terjerat Kasus Narkoba
-
Ajukan Perdamaian, DJ Panda Bertemu Erika Carlina di Polda
-
Ditangkap Bareng Onad, Beby Prisillia Tulis Pesan untuk Suaminya: You're a Good Person
-
Bak Kasih Kisi-Kisi, Onad Sempat Bercanda soal Ganja dan Papir Sehari sebelum Ditangkap
-
Viral Lagi, Sabrina Chairunnisa Curhat Deddy Corbuzier Pehitungan Tapi Royal ke Orang Lain
-
Livy Renata Ketawa Deddy Corbuzier Dicerai Sabrina Chairunnisa, Dendam Lama?
-
Kasus Penggelapan, Duit Fuji Diduga Ditilep Admin Lebih dari Rp1 Miliar
-
Onad Kasus Narkoba, Coki Pardede Sindir Habib Ja'far: Waktu Gue, Dia Enggak Bikin Story
-
Deretan Konser dan Festival Musik yang Akan Digelar November 2025, Ada Sheila On 7 hingga TV Girl
-
Gara-Gara Aurel Hermansyah Sering Nonton Film Horor, Ameena Kepingin Jadi Zombi