Suara.com - Kematian musisi senior Hari Moekti mendadak mengagetkan masyarakat Indonesia belum lama ini.
Mantan penyanyi rock legendaris ini meninggal pada Minggu (24/6/2018) sekitar pukul 20.49 di RS Dustira, Kota Cimahi.
Tak hanya penyanyi, Hari Moekti adalah satu dari ikon juga legenda musik Indonesia di era 80-90-an. Bukan hanya itu, mantan rocker yang dikenal berkat singlenya seperti "Ada Kamu", "Aku Suka Kamu Suka" dan "Satu Kata" ini juga dikenal aktif oleh masyarakat sebagai penyiar agama.
Heboh berita soal haters pedangdut Ayu Ting Ting yang tertangkap dan akhirnya menangis tersedu-sedu seraya meminta maaf.
Haters yang ternyata perempuan berjilbab ini meminta maaf setelah dirinya tertangkap oleh Umi Kalsum, ibunda penyanyi dangdut Ayu Ting Ting.
Lewat media sosial, haters ini menghina si pelantun Sambalado dengan cara mengubah wajah Ayu Ting Ting menjadi wajah hewan monyet.
Lama tak ada kabar sejak putus dari artis Sophia Latjuba, musisi Ariel Noah kembali menjadi berita.
Vokalis band Noah ini tertangkap kamera sedang berjalan di sebuah mal dengan seorang perempuan berambut panjang yang diduga kuat adalah aktris Pevita Pearce.
Foto dan video yang ramai jadi berita setelah diunggah sebuah akun gosip ini memperlihatkan Ariel yang mengenakan celana jeans dan sweater abu-abu, di sampingnya tampak wanita berambut panjang.
Baca Juga: Eza Gionino Siap Nikahi Kembaran Mulan Jameela?
Ketiga berita tadi masuk dalam rangkuman lima berita artis terpopuler sepanjang pekan ini.
Berikut ulasannya
Tag
Berita Terkait
-
Ariel NOAH: Masih Ada Penyanyi Disomasi Saat Nyanyikan Lagunya Sendiri, Legendaris Lagi
-
Curhat Ariel NOAH Kelimpungan Cari Pasangan Tanding: Buat Main Padel Aja Susah, Apalagi Cari Jodoh
-
Suasana Rapat RUU Hak Cipta di DPR Mencair, Ketua Baleg Minta Ariel Noah Bernyanyi
-
Undang Piyu Padi hingga Ariel Noah, Baleg DPR RI Lakukan Harmonisasi Revisi UU Hak Cipta
-
Satu Suara di Parlemen, AKSI dan VISI Kompak Perjuangkan Nasib Pencipta Lagu di Hadapan DPR
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Transparansi Royalti Musik di Indonesia Bukan Mustahil, Ini Salah Satu Solusinya
-
Sempat Menjauh dari Film, Nurra Datau Temukan Panggilan Jiwa di Kelas Akting Ine Febriyanti
-
Sinopsis Qorin 2, Akankah Fedi Nuril Kembali Mendua di Film Horornya?
-
Bukan Kaleng-Kaleng, Atta dan Saaih Halilintar Siap Adu Skill Padel di Kompetisi Akbar Ini
-
Rio Dewanto Ungkit Trauma, Faradina Mufti Dicap Istri Durhaka Gara-Gara Legenda Kelam Malin Kundang
-
Deretan Drama Korea 2025 Adaptasi Webtoon, Terbaru Dear X
-
Susul Boiyen, Anwar BAB Mantap Nikahi Perempuan Berhijab Usai Lebaran
-
3 Upcoming Drama Korea Ji Chang Wook yang Tayang 2026, Ada Merry Berry Love!
-
Sinopsis Champagne Problems, Film Romcom Netflix Terbaru Tayang 19 November 2025
-
Dikenal Galak, Sisi Lain Iis Dahlia dan Soimah Dibongkar Putri Isnari