Suara.com - Aktris Cut Meyriska angkat bicara ihwal videonya bersama Raffi Ahmad yang viral di media sosial belakangan ini.
Menurut Meyriska, pada saat itu Raffi tak bermaksud sengaja mendekatkan badannya ke punggungnya. Apa yang sebenarnya terjadi adalah Meyriska diminta untuk bergerak lebih cepat ke depan.
"Di sini saya cuma ingin memberitahukan bahwa apa yang sedang ramai di media sosial tentang saya adalah tidak benar adanya tindakan seperti itu," tulisnya di Instagram Stories.
"Hal yang terjadi adalah saya diinfokan untuk bergerak lebih cepat ke depan seraya tangannya memegang pinggang saya (karena kita harus pindah studio)," sambungnya.
Ketika itu, Meyriska merespon dengan mengatakan "iya" sambil menepis tangan Raffi.
"Tapi kenapa tangan kiri saya yang menepisnya, karena tangan kanan saya sedang memegang bawaan, makanya tangan kiri yang menepis tangan tersebut," tulisnya.
Klarifikasi selanjutnya, Meyriska menyinggung soal kata kasar yang terdengar di dalam video. Dia memastikan itu bukan lah suaranya.
"Saya jamin itu bukan keluar dari mulut saya, dan dapat dipastikan suara saya tidak seperti itu," tulisnya.
Video Raffi Ahmad dan Cut Meyriska diambil ketika keduanya hadir di acara nonton bareng film Kesempatan Keduda. Mereka terli]hat sedang berada di dalam kerumunan di dalam bioskop.
Baca Juga: Augie Fantinus Ditahan, Istri: Aku Belum Bisa Ngomong Apa-apa
Gara-gara video itu, keduanya dituduh memiliki hubungan terlarang oleh warganet.
Berita Terkait
-
Cara Kompres Video di CapCut Terbaru, Kecilkan Ukuran File Tanpa Mengurangi Kualitas
-
Menguliti Narasi 'Kuliah Itu Scam': Apa Gelar Masih Menjadi Senjata Utama?
-
5 Sindiran Politik Tajam Pandji Pragiwaksono dalam 'Mens Rea' yang Viral
-
Mau Download Video YouTube? Jangan Asal, Kenali Aturan dan Risikonya
-
Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar