Suara.com - Teka-teki 6 artis yang terlibat dalam endorse pruduk kosmetik ilegal di Jawa Timur sedikit menemui titik terang.
Tiga dari artis yang sudah diungkap Kepolisian Daerah Jawa Timur adalah Via Vallen, Nella Kharisma, dan Nia Ramadhani. Munculnya nama Nia Ramadhani bisa dibilang cukup mengejutkan.
Bahkan, penyidik sudah menjawalkan pemeriksaan ketiga artis tersebut. Mereka akan dipanggil secara bertahap.
"Dimulai dari Nella Kharisma, minggu depan dipanggil sebagai saksi, Via Vallen, Nia Ramadhani dan seterusnya," kata Kabid Humas Polda Jatim, Kombes Pol Frans Barung Magera, Kamis (6/12/2018).
Lebih lanjut kata Barung, nantinya artis yang diperiksa bakal ditanya apakah tahu kosmetik yang dipromosikan merupakan ilegal.
Sebelumnya, Polda Jatim mengamankan seorang tersangka berinisial KIL. KIL adalah orang yang memproduksi kosmetik dengan merek DSC (Derma Skin Care) Beauty.
Untuk membuat DSC Beauty, tersangka menggunakan bahan campuran dari sejumlah merek terkenal.
Sementara untuk memasarkan produk tersebut, tersangka menggaet sejumlah artis untuk menjadi endorse. Artis-artis tersebut antara lain VV, NR, MP, NK, DJB dan DK.
Kontributor : Achmad Ali
Baca Juga: Diduga Terlibat Kasus Kosmetik Ilegal, Via Vallen : Dinikmatin Aja
Berita Terkait
-
Via Vallen Umumkan Hamil Anak ke-2, Pamer Baby Bump di Tengah Salju
-
Via Vallen Bagikan Kenangan Masa Lalu, Momen bersama Sang Ayah Bikin Haru!
-
Via Vallen Kenang Masa Sulit, Pernah Makan Nasi Pakai Garam dan Air Panas
-
Nia Ramadhani Tak Terima Diprotes Anak karena Pakai Tanktop
-
Waspada! BPOM Rilis 23 Kosmetik Berbahaya, Cek Daftarmu Sebelum Terlambat
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings