Suara.com - Peristiwa tsunami di Tanjung Lesung, Banten, 22 Desember 2018, menyisakan duka mendalam di kalangan musisi. Pasalnya, tiga dari empat personel band Seventeen tewas akibat musibah tersebut.
Sebagai salah satu rekan sesama musisi, Pasha Ungu pun tak henti-hentinya mengungkap rasa empati. Hal itu ia sampaikan melalui Instagram pribadinya kepada Ifan Seventeen, satu-satunya personel yang selamat.
Baru-baru ini, Pasha Ungu tampak menunjukkan video dirinya menyanyikan lagu 'Kemarin' yang dipopulerkan Seventeen. Lagu yang diciptakan pada 2016 itu sebelumnya sempat viral karena dianggap mencerminkan kondisi Seventeen saat ini.
Ifan Seventeen pun langsung merasa terharu dan mengunggah ulang video itu di Instagram Story-nya. Selain memuji kualitas musik Pasha Ungu, Ifan juga menjamin ketiga temannya juga ikut senang.
"MasyaAllah kanda, makasih udah mau nyanyiin lagu @seventeenbandid. Anak-anak kalau tahu pasti senang banget, barakallah kanda," tulis Ifan Seventeen.
Seperti diketahui, Seventeen menjadi pengisi acara "Employee Gathering PLN UIT JBB" yang berlangsung di Tanjung Lesung Beach Resort. Dalam video amatir yang tersebar di media sosial, air tiba-tiba menyapu lokasi acara ketika Seventeen sedang tampil di atas panggung.
Berita Terkait
-
Seminggu Ditinggal, Ifan Seventeen Bertemu Dylan Sahara dalam Mimpi
-
Sirine Ambulans dan Alat Musik Bikin Ifan Seventeen Trauma
-
Ifan Seventeen : Kenapa Harus Istri Saya yang Kena?
-
Element Digantikan Seventeen Tampil di Tanjung Lesung, Apa Alasan EO?
-
Kaleidoskop 2018: Artis Indonesia yang Meninggal Dunia
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Sinopsis Balas Budi: Aliansi Para Wanita Korban Penipuan Yoshi Sudarso
-
Pernikahan Teuku Rassya Putra Tamara Bleszynski Makin Dekat, Pakai Adat Aceh dan Jepang
-
Terinspirasi Gangguan Mistis Nyata Penulis, Sengkolo: Petaka Satu Suro Tonjolkan Drama
-
Tanpa Jump Scare Berisik, Achmad Romie Baraba Hadirkan Horor Atmosferik di Penunggu Rumah: Buto Ijo
-
Review Culinary Class Wars 2: Kurang Seru, Tapi Endingnya Tak Terduga!
-
4 Sumber Kekayaan Kenny Austin yang Dituding Mokondo oleh Satria Mulia
-
Review Broken Strings: Cara Aurelie Moeremans Menyembuhkan Luka Child Grooming
-
Klarifikasi Kak Seto Dituding Tak Bantu Aurelie Moeremans Lepas dari Cengkraman 'Bobby'
-
Totalitas Putri Intan Kasela di Film Kuyank, 5 Hari Berendam di Rawa Lumpur
-
Trailer Balas Budi Resmi Rilis, Michelle Ziudith Jadi Korban Bunglon Penipu Cinta