Suara.com - Gisella Anastasia alias Gisel resmi bercerai dari Gading Marten hari ini, Rabu (23/1/2019). Meski berat, perempuan 28 tahun itu mencoba tegar dan siap menjalani hidup bersama putrinya, Gempi.
Ketika ditanya soal rencana dalam waktu dekat, bintang film Cek Toko Sebelah itu mengaku belum terpikirkan.
"Apa ya, belum kepikiran. Nantilah tarik napas dulu," kata Gisel usai sidang cerai di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.
Menuru Gisella Anastasia, tak ada kegiatan khusus yang ia jalankan setelah bercerai. Jebolan Indonesian Idol 2008 ini ingin mengalir secara alami.
"Tetap kerja, ngurus Gempi, jalan-jalan, hahahaha. Nantilah apa ya belum kepikiran," tutur Gisel.
Untuk membuka lembaran baru atau buang sial, biasanya seseorang akan mengubah penampilannya. Apakah Gisel juga akan melakukan hal tersebut?
"Enggaklah belum. Ini rambut udah orange banget, belum diwarnain lagi. Nantilah," jelas Gisel.
Soal rencana membuka hati untuk pria lain, Gisel belum bisa menjawabnya. "Nanti ya. Kalem dulu tarik napas dulu," ujar Gisel.
Baca Juga: Gempi Rupanya Sudah Mengerti Gading dan Gisel Bercerai
Berita Terkait
-
Detik-Detik Siswa Pahoa Jatuh dari Lantai 8 Terekam CCTV: Polisi Temukan Petunjuk?
-
Tragis! Siswa Internasional Pahoa Jatuh dari Lantai 8: Fakta Baru Terungkap
-
Siswa 13 Tahun Tewas di Sekolah Internasional Gading Serpong, Diduga Jatuh dari Lantai 8
-
Keceplosan, Raffi Ahmad Bongkar Rahasia Gading Marten dan Medina Dina Pacaran
-
Dibocorkan Raffi Ahmad, Benarkah Gading Marten dan Medina Dina Resmi Pacaran?
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
Terkini
-
Nagita Slavina Beberkan Alasan Produseri Film Laga Iko Uwais 'Timur'
-
Sosok Ketiga Lintrik: Teror Berbalut Misteri Pelet, Tayang di Bioskop Mulai Hari Ini
-
Sinopsis LOVE.exe, Drama Komedi Romantis Baru Kim Yo Han dan Hwang Bo Reum Byeol di Viu
-
Profil Fatima Bosch, Miss Meksiko 2025 yang Walk Out Usai Dihina 'Bodoh'
-
Ada Adegan Sentuhan dengan Senior, Norma Cinta Salut dengan Totalitas Pemain Danyang Wingit
-
4 Film Ariel Noah Sebelum Jadi Dilan 1997, Ada yang Laku Keras!
-
Bukan Cuma Modal Tampang, Ini Sederet Kemiripan Ariel NOAH dan Dilan yang Bikin Pidi Baiq Kepincut
-
Adly Fairuz dan Angbeen Rishi Kompak Absen di Sidang Cerai Perdana
-
Lawan Fobia, Norma Cinta Pasrah Dikerubungi Ular di Lokasi Syuting Danyang Wingit Jumat Kliwon
-
Daehoon Gugat Cerai Jule, Nasib Hak Asuh 3 Anak dan Harta Gana-gini 'Terlarang Dijawab'