Suara.com - Sukses Aquaman, rumah produksi Warner Bros langsung melanjutkan sekuelnya. Sekuel Aquaman masih digarap oleh sutradara James Wan dan Peter Safran.
Seperti dikutip dari Contactmusic, tokoh Arthur Curry alias Aquaman masih diperankan Jason Momoa. Sedangkan untuk bagian penulisan naskah, Warner Bros masih memercayakan pada David Leslie Johnson-McGoldrick dan Will Beall.
Kabarnya, sekuel Aquaman bercerita mengenai sosok Trench, makhluk mematikan yang menyerang Aquaman dan kekasihnya, Mera.
Namun, artis-artis ternama yang terlibat di Aquaman pertama seperti Nicole Kidman, Amber Heard, Willem Dafoe dan Patrick Wilson tidak akan lagi dilibatkan.
Film Aquaman menjadi salah satu film dari tokoh animasi DC terlaris di 2018 dengan pendapatan hingga US$1,02 miliar atau senilai Rp 14,3 triliun di seluruh dunia. Angka itu mengalahkan film dari jagoan DC lainnya, Batman: The Dark Knight Rises (2012) yang mendapatkan US$1,08 miliar.
Berita Terkait
-
First Look Film The Wrecking Crew Rilis, Ada Dave Bautista dan Jason Momoa!
-
Deretan Karakter Game di Film Street Fighter 2026: Ada 'Blanka' Jason Momoa
-
Sinopsis Street Fighter: Nostalgia Game Legendaris Bertabur Bintang
-
Usai Chief of War, Jason Momoa Kini Bintangi Serial Baru Bertema Geng Motor
-
Syuting Fast X Part 2 Terancam Mundur, Jason Momoa Belum Terima Naskah
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih