Suara.com - Pengacara kondang Sunan Kalijaga mendatangi Polda Metro Jaya hari ini, Senin (18/3/2019) bersama putrinya, Salmafina Khairunnisa alias Salmafina Sunan. Namun setelah keluar dari Gedung SPKT Polda Metro Jaya, Sunan memilih bungkam.
Sunan Kalijaga keluar dari SPKT Polda Metro Jaya sekitar pukul 14.30 WIB, saat sedang diguyur hujan. Saat didekati, pengacara yang pernah bikin heboh karena berciuman dengan Jenifer Dunn itu membantah telah membuat laporan.
"Nggak ada laporan," kata Sunan sambil keluar dari Gedung SPKT, Polda Metro Jaya.
Tidak puas dengan jawaban tersebut awak media kembali menanyakan video yang diunggah Sunan Kalijaga di Instagarm Story-nya. Sayangnya, dia diam dan meninggalkan awak media dengan menggunakan payung.
Namun setelah satu jam pergi dari Polda Metro Jaya, Sunan Kalijaga langsung mengunggah surat laporan di Instagram. Laporan tersebut terdaftar dengan nomor LP/1642/III/2019/PMJ/Dit. Reskrimsus. Dalam bukti laporan itu, Sunan tertulis sebagai pelapor, sedangkan terlapor bernama lengkap Maulida Riani Putri.
Dalam laporan tersebut, Sunan Kalijaga menyebut nama Gaby dan Ferly sebagai saksi, dalam kejadian yang ditulis terjadi pada 15 Maret 2019. Ada pun kerugian Sunan Kalijaga sebagai pelapor, yaitu imateril.
Seperti diketahui, sebelumnya Sunan Kalijaga dibuat jengkel dengan beredarnya video putrinya, Salmafina Sunan yang tengah dugem dan diduga mabuk, dengan celana dalam yang mengintip.
Tak lama setelah video itu viral, Sunan Kalijaga mengunggah sebuah video singkat di mana ia menerangkan bahwa dengan bantuan polisi, ia telah menangkap pelau penyebar video Salmafina Sunan. Dalam video yang diunggah, seorang perempuan bernama Maulida Riani Putri diduga sebagai penyebar video dan meminta maaf.
Namun tak lama setelah video dari Sunan Kalijaga tersebar, Maulida membuat sebuah video di Instagram. Ia kecewa dengan video tersebut karena membuatnya seolah-olah sebagai satu-satunya orang yang bersalah.
Baca Juga: Buntut Video Dugem, Sunan Kalijaga Resmi Polisikan Teman Salmafina Sunan
Berita Terkait
-
Detik-detik Sunan Kalijaga Ngaku Kena Pukul, Video Ini Perlihatkan Fakta Sebaliknya
-
Sepele, Deolipa Yumara Bongkar Penyebab Keributan Sunan Kalijaga vs Pengacara Reza Gladys
-
Barbie Kumalasari Jadi Korban Salah Sasaran Keributan Sunan Kalijaga, Kakinya Sampai Robek
-
Ribut dengan Pengacara Reza Gladys, Sunan Kalijaga Ngaku Kena Pukul
-
Dukung Nikita Mirzani, Sunan Kalijaga Sebut Pengacara Reza Gladys Mirip Mafia
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Sampaikan Laporan Kinerja, Puan Maharani ke Masyarakat: Mohon Maaf atas Kinerja DPR Belum Sempurna
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Geger Shutdown AS, Menko Airlangga: Perundingan Dagang RI Berhenti Dulu!
-
Seruan 'Cancel' Elon Musk Bikin Netflix Kehilangan Rp250 Triliun dalam Sehari!
-
Proyek Ponpes Al Khoziny dari Tahun 2015-2024 Terekam, Tiang Penyangga Terlalu Kecil?
-
Evakuasi Ponpes Al-Khoziny: Nihil Tanda Kehidupan, Alat Berat Dikerahkan Diirigi Tangis
Terkini
-
Wanda Hamidah dari Sisilia: Tekan Pemerintah Indonesia Kawal Misi Kemanusiaan ke Palestina
-
Taqy Malik Diminta Kosongkan Lahan, Kini Ditantang Live Bareng Jelaskan Utang Rp 6,8 M
-
Nadya Almira Dicap Pembunuh: Ini Gak Semudah Isu Orang Ketiga
-
Pandji Pragiwaksono: New York Bau Pesing, Tapi Sekolah Negeri Gratis
-
Punya Mobil Mewah dan Kuda, Taqy Malik Malah Minta Bantuan Masyarakat untuk Pembebasan Lahan Masjid
-
Usai Bantu Yai Mim, Aviwkila Diduga Alami Teror Gaib Berturut-turut
-
Taqy Malik Pernah Tolak Pembebasan Lahan Masjid, Kini Bikin Gerakan Galang Dana Demi Pelunasan Tanah
-
Kapal Aktivis Pengangkut Bantuan Diadang Pasukan Israel, Wanda Hamidah: Ini Tindakan Ilegal
-
6 Bulan 'Ngebom' di New York, Pandji Pragiwaksono Nangis Menghadap Patung Liberty
-
Film Antologi 4 Kisah Perempuan Penuh Makna, Disutradarai 4 Perempuan Tampil Memukau di JWC 2025