Suara.com - Penggemar film Bollywood pasti sudah tak asing dengan sosok Kajol. Tak hanya berparas manis dan cantik, Kajol ini memang terkenal sebagai aktris berprestasi dan mampu memerankan ragam karakter.
Ya, artis yang kerap menjadi lawan main Shah Rukh Khan ini ternyata juga pribadi yang sederhana dalam kehidupan sehari-hari. Buktinya, ia masih sering mengenakan baju tradisional India ketimbang baju ala-ala modern masa kini.
Penasaran kan gimana potret cantik Kajol saat menggunakan Sari?
Yuk kita intip.
1. Durga Puja
Meski artis besar dan terkenal di berbagai belahan dunia, nyatanya Kajol masih cinta budaya negara sendiri ya. Salut banget!
2. Nuansa merah muda
Duh, mengenakan Sari bermotif berwarna pink membuat Istri dari Ajay Devgan terlihat keibuan banget deh.
Baca Juga: Selfie Bareng Putrinya, Kajol Bikin Penggemar Salfok
3. Menolak tua
Kenakan Sari dengan perpaduan biru dan putih, Kajol sukses nih banjir pujian netizen karena makin muda dan fresh.
4. Sari modern
Wow, berbalut Sari modern berwarna hitam panjang, Kajol justru bagai remaja 17-an ya?
5. Memesona
Wah, Kajol makin menawan dan kalem nih mengenakan Sari berwarna putih krem dan rambut tergerai ke depan.
Berita Terkait
-
Bertemu Kajol, Lina Mukherjee Kembali Buktikan sebagai Ratu Bollywood Indonesia
-
5 Film dan Series Bollywood Tayang Desember 2025, Ada Film Terakhir Dharmendra
-
Sinopsis Film King, Kolaborasi Perdana Shah Rukh Khan dan Putrinya di Layar Lebar
-
5 Film dan Series Bollywood Tayang September 2025, Ada yang Disutradarai Anak Shah Rukh Khan
-
Gemerlap War 2: Duel Epik Hrithik Roshan vs Jr. NTR Dimulai, Penonton Dibuat Terpukau
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Jessica Jung Akhirnya Nyanyi Lagu-Lagu SNSD Usai 12 Tahun, Videonya Bikin Mewek
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika