Suara.com - Aktris Dhini Aminarti akan fokus iktikaf di masjid pada sepuluh hari terakhir puasa Ramadan 1440 Hijriyah ini. Bahkan, dirinya belum mempersiapkan kebutuhan lebaran, salah satunya baju lebaran.
"Yang pasti kalau untuk lebaran sendiri memang belum ada persiapan apa-apa. Dan kayaknya kalau misalnya tradisi baju baru, apa gitu, itu tradisi untuk anak-anak ya. Kalau sekarang memang lagi fokus, ini kan 10 hari terakhir Ramadan gitu kan, jadi memang fokusnya di situ aja," kata Dhini Aminarti di JCC Senayan, Gelora, Jakarta Pusat, Minggu (26/5/2019).
Dhini Aminarti mengaku, rutinitas itikaf ini sudah dilakukan bersama sang suami, Dimas Seto, sejak beberapa tahun terakhir.
"Alhamdulillah sih udah beberapa tahun terakhir ini kita rutin 10 hari terakhir kita iktikaf di masjid. Ya kalau iktikaf itu kita biasa," kata dia.
Perempuan kelahiran Jakarta ini berharap ibadahnya di Ramadan tahun ini bisa diterima Allah SWT dan dapat bertemu kembali pada Ramadan tahun depan.
"Karena berfikir 'Ya Allah mudah-mudahan ramadan kali ini apa yang aku lakukan bisa diterima sama Allah dan juga mudah-mudahan bisa ketemu di Ramadan tahun depan," ungkap Dhini Aminarti.
Berita Terkait
-
Setiap Lebaran, Dhini Aminarti Selalu Nangis Rindu Mendiang Ayah
-
Rusuh Aksi 22 Mei, Arie Untung Cs Nangis untuk Korban Pengunjuk Rasa
-
Salut! Baru Mualaf, Suami Bule Aura Kasih Ikut Puasa Ramadan
-
Dulu Sering Bolong, Ari Irham Targetkan Puasa Full di Ramadan Tahun Ini
-
Jadi Artis Terkenal, Yuki Kato Paling Suka Makan di Warteg
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
Sinopsis Gilmore Girls: Komedi Cerdas Ibu-Anak yang Kembali Populer di Netflix
-
Film Sampai Titik Terakhirmu Tayang Hari Ini, Penonton Siap-Siap Nangis Bareng
-
Sinopsis Film Ozora: Penganiayaan Brutal Penguasa Jaksel, Diangkat dari Kisah Nyata!
-
Baru Cerai, Safno Eks Suami Dilan Janiyar Sudah Gandeng Cewek Mirip Tiwi T2
-
Assassin's Creed Malam Ini di Trans TV: Visual Memukau tapi Sayang Plot Lemah
-
Sinopsis Surely Tomorrow, Drakor Romantis Baru Park Seo Joon dan Won Ji An di Prime Video
-
8 Drama Korea Bertema KDRT, As You Stood By Paling Menguras Emosi
-
Ditanya soal Perceraian Orangtua, Jawaban Anak Rachel Vennya Dewasa Banget
-
Belajar dari Masa Lalu, Hanum Mega Amankan Harta Jelang Nikah dengan Rafly
-
Kata Pandji Pragiwaksono soal Sanksi Adat Berikan 96 Kerbau ke Toraja