Suara.com - Syahrini enggan menanggapi soal bisnis mukenanya yang tengah viral. Seperti diketahui, mukena tersebut viral lantaran dijual dengan harga Rp 3,5 juta dan sudah laris terjual sebanyak lima ribu set.
Bahkan, bisnis tersebut langsung menjadi sorotan Direktorat Jendral Pajak melalui salah satu cuitan. Di situ, bisnis Syahrini bisa dikenakan pajak hingga miliaran rupiah.
Saat dijumpai di Masjid Az Zikra Sentul, Bogor Jawa Barat, Sabtu (1/6/2019), Syahrini memilih tak ingin menjawab pertanyaan soal hal tersebut.
“Saya enggak mau bahas diluar acara berbagi anak yatim ini,” ujar Syahrini.
Lebih lanjut, ia juga meminta agar para awak media untuk melayangkan pertanyaan lanjutan. Cuitan dari Dirjen Pajak pun tak ingin dibahas dalam acara itu.
"Enggak mau ah, next," sambungnya.
Sebagaimana diketahui, Direktorat Jendral Pajak mencolek Syahrini soal nilai fantastis itu lewat cuitannya di Twitter. Dirjen Pajak menyebut istri Reino itu mesti membayar pajak sebsar Rp 1,75 miliar.
Berita Terkait
-
Syahrini Turut Berduka atas Kepergian Ani Yudhoyono
-
Mantan Ibu Negara Meninggal Dunia, Artis Jual Mukena Rp 3,5 Juta
-
Syahrini Kenang Mendiang Kakak di Momen Berbagi Bersama Anak Yatim
-
Undang 2.500 Anak Yatim, Syahrini Bagi-Bagi THR Senilai Rp 500 juta
-
Mukena Syahrini 2019 Diusik Ditjen Pajak, Yuk Intip Deretan Koleksinya
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Bak di Negeri Dongeng, 7 Momen Romantis El Rumi Lamar Syifa Hadju di Lembah Swiss
-
Maxime Bouttier Bahas Jarak Usia 10 Tahun dengan Istri, Luna Maya Insecure Jadi Nenek-nenek?
-
Alasan Maxime Bouttier Balikan dengan Luna Maya: Didesak Teman Dekat
-
Nicholas Saputra Bikin Penonton Histeris di Drama Musikal Rangga & Cinta Synchronize Fest
-
Kolaborasi Nasida Ria dan Mother Bank di Synchronize Fest Bawa Pesan Solidaritas
-
Totalitas Tanpa Batas, Aksi Olla Ramlan Joget Dangdut Bareng Geng Cendol Jadi Sorotan
-
Unggahan Syifa Hadju Ini Jadi Kode Keras Sebelum Dilamar El Rumi: Bersulang Untuk Selamanya!
-
Potret Rumah Mewah dan Masjid Megah Ratu Dangdut Itje Trisnawati yang Terbengkalai
-
Dokter Detektif Tanggapi Keluhan Nikita Mirzani Soal BPOM Tak Datang ke Sidangnya
-
Richard Lee ke Hasan Nasbi: Enak Nggak Pak Jadi Komisaris BUMN?