Suara.com - Bersama dengan adiknya, Anisha Padukone, Deepika Padukone menonton final tunggal putra Wimbledon 2019 pada hari Minggu (14/7/2019) di London. Pertandingan itu menghadirkan Novak Djokovic vs Roger Federer.
Deepika terlihat sangat bergaya dalam setelan celana putih yang mengalir karya Ralph Lauren. Adiknya juga tampak cantik dalam setelan putih saat menonton pertandingan itu.
Memang tidak mengherankan Deepika adalah penggemar olahraga. Aktris yang pernah berlaga di pertandingan bulutangkis tingkat nasional ini adalah putri dari ace bulutangkis India yang legendaris, Prakash Padukone. Ayah Deepika adalah satu-satunya orang India yang memenangkan All England's Open yang bergengsi selain Pullela Gopichand.
Namun ada yang bikin salfok saat Deepika asyik nonton di bangku penonton. Hal ini karena adanya Choi Siwon atau Siwon Super Junior yang duduk di depannya.
Para warganet di akun Instagram fanpage India pada mengomentari siapa cowok cute yang duduk di depan Deepika. Padahal Deepika saat itu juga dikelilingi cowok cakep lainnya, yakni putra David Beckham, Brooklyn Beckham dan Henry Golding.
@foreverdiva09: "Kenapa cowok yang duduk di depannya seksi sekali?"
@kunfan1810: "Adakah penggemar K-Pop di sini? Ada Siwon Super Junior."
@farahdkhanam:" Aktor Korea Siwon Choi."
@leeching_rana: "Siwon awwww."
Baca Juga: Dimintai ID oleh Petugas Bandara, Reaksi Deepika Padukone Banjir Pujian
@hemani16: "Siwon Choi."
Wah, aura Choi Siwon memang mengalihkan dunia ya?
Berita Terkait
-
Choi Siwon Super Junior Tuai Badai Kecaman, Diam soal Gaza tapi Vokal Serang Islam
-
Awal Mula Tagar #SIWON_OUT Menggema, Fans Minta Siwon Keluar dari Super Junior
-
6 Alasan Deepika Padukone Didepak dari Film Spirit, Minta Bayaran 38 M?
-
Aldila Sutjiadi Terpaksa Mundur dari Babak Kedua Wimbledon, Partner Asal AS Cedera
-
Shah Rukh Khan dan Deepika Padukone Kembali Bersatu di Film King
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar