Suara.com - Olivia Zalianty : Arswendo Atmowiloto Tak Pernah Kelihatan Sakit
Olivia Zalianty menjadi salah artis yang menyambangi rumah duka Arswendo Atmowiloto di Kompleks Kompas, kawasan Petukangan, Jakarta Selatan, Jumat (19/7/2019) malam. Hari itu juga menjadi hari pertamanya menyambangi kediaman Arswendo selama mengenalnya.
"Hari ini kebetulan saya dari bandara dapat kabar Mas Wendo meninggal, langsung ke sini. Besok pagi itu baru misa di Gereja Mathius Bintaro terus dimakamkan," kata Olivia Zalianty di rumah duka.
Adik kandung Marcella Zalianty itu mengaku tak terlalu dekat dengan sosok Arswendo. Ia mulai mengenal sosok sastrawan itu sejak aktif di pelbagai acara kebudayaan.
"Kalau pribadinya saya baru pertama kali ke rumahnya ini. Seringnya di acara kebudayaan dan dia selalu happy kita nggak tahu dia sakit," jelasnya.
Olivia Zalianty dan para teman-teman budayawan lain mengaku banyak yang tak tahu penyakit yang didera penulis cerita Keluarga Cemara itu.
"Sebulan sebelumnya ada hoax om Wendo meninggal, ternyata bulan lalu parah mungkin drop tapi sakitnya sudah lama. Tapi kami sesama budayawan dan seniman nggak ada yang tahu (waktu itu)," paparnya.
"Jadi nggak kelihatan. Kalau di luar dia nggak ceritakan masalahnya penyakitnya," tutur Olivia Zalianty.
Baca Juga: Melayat, Anies Baswedan Kenang Perkenalannya dengan Arswendo Atmowiloto
Saat ini, jenazah Arswendo Atmowiloto masih disemayamkan di rumah duka, Kompleks Kompas B-2, Jalan Damai, Petukangan Selatan, Jakarta Selatan.
Misa Requiem sekaligus pelepasan jenazah akan dilaksanakan di Gereja St Matius Penginjil, Paroki Bintaro, Pondok Aren pada hari Sabtu, 20 Juli 2019, pukul 10.00.
Berita Terkait
-
Intip Pola Asuh Olivia Zalianty: 5 Tahun Pertama Tanpa Sekolah dan Gadget
-
Olivia Zalianty Alami Puasa Terberat Tahun Ini, Sulit Sujud Gegara Kepala Sakit
-
Resensi Buku Mengarang Itu Gampang, Sukses Menulis ala Arswendo Atmowiloto
-
Cara Mengatur Waktu untuk Menulis dalam Buku Mengarang Novel Itu Gampang
-
Ulasan Buku Imung: Pencuri Aneh, Karya Sastra Lama dari Arswendo Atmowiloto
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia