Suara.com - Kasus Ikan Asin, Pablo Benua Tulis Surat Permintaan Maaf
Pablo Benua akhirnya menyampaikan permintaan maaf dalam kasus "ikan asin", yang membuat dirinya dan sang istri, Rey Utami menjadi tersangka dan ditahan. Permintaan maaf itu ditulis Pablo melalui sebuah surat, yang kini menjadi viral di media massa.
Permintaan maaf ini tentu saja bertolak belakang denga sikap Pablo Benua selama ini. Seperti diketahui, Pablo merasa tak bersalah dan enggan meminta maaf karena merasa tak terlibat dalam kasus tersebut.
"Kepada seluruh masyarakat Indonesia, khusunya para wanita di Indonesia. Bahwa kejadian yang baru saja menghebohkan Indonesia, bukanlah kemauan saya dan istri saya (Rey Utami)," tulis Pablo Benua dalam surat.
Meski meminta maaf, Pablo Benua seolah ingin cuci tangan dan menyalahan pihak lain soal kasus ikan asin, yang menghina Fairuz A Rafiq. Menurutnya, bukan hanya dirinya atau Rey Utami yang terlibat dalam video tersebut, tapi juga tim manajemennya.
"Rey Utami dan Benua bekerja sama dengan manajemen ReyBen Entertainment lah yang merencanakan, memproduksi dan menyebarkan video tersebut. Sementara saya dan Rey hanya sebagai host dan YouTubers dalam acara atau koneten Mulut Sampah," jelas Pablo Benua.
Meski begitu, Pablo Benua meminta maaf kepada masyarakat Indonesia atas kegaduhan dalam kasus ikan asin. Pablo pun akan menjadikan kasus ini sebagai pelajaran berharga.
"Mungkin Allah SWT ingin menegur saya dan mengingatkan sayauntuk lebih mendekatkan diri. Karena selama ini mungkin saya kurang bersyukur atas nikmat yang Allah berikan kepada saya," kata Pablo Benua.
Baca Juga: Psikolog Menduga Pablo Benua Alami Delusi, Kenali Gangguan Mental Ini!
Berita Terkait
-
Punya DNA Sunda 25%, Intip Cinta Laura Nyobain Sambel Leunca dan Ikan Asin
-
Kisruh Kepemimpinan PAI, Pablo Benua Klaim Kepengurusan Rey Utami Sah
-
Pablo Benua dan Istri Dilaporkan ke Bareskrim, Kasus Apa?
-
Sempat Didekati Sosok Artis, Lisa Mariana Pilih Mundur: Dia Kere!
-
Lisa Mariana Tuai Kecaman karena Pede Ngobrol di Podcast sambil Merokok
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Kontras Tanggapan Ahmad Dhani dan Mulan Jameela Soal Hoaks Cerai
-
4 Tahun Berlalu, Rachel Vennya Bahas Harta Gono Gini
-
Citra Scholastika Puluhan Tahun Alami Skoliosis, Ungkap Penyembuhan Selain Operasi
-
Tiket Normal The Founder5 II Resmi Dibuka! Siap-Siap untuk Tawa yang Lebih Gila dan Savage!
-
Ada 'Drama El Clasico' di Rumah Tangga Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah
-
Tom Cruise Raih Penghargaan Oscar Kehormatan, Kenang Perjalanan Panjang di Dunia Film
-
Orangtua Lesti Kejora Masih Jualan Mi Ayam, Ayah Ojak dan Umi Kalsum Disentil
-
Marissa Anita Resmi Gugat Cerai Andrew Trigg Setelah 17 Tahun Pernikahan, Sidang Digelar Pekan Depan
-
Ahmad Dhani Jajal Motor Impian Soeharto, Menguak Kembali Kisah SMI Expressa
-
Prinsip 26 Tahun Rocket Rockers Tampil Organik: Sequencer Cuma Buat Kaum Lemah!