Suara.com - Rio Reifan beberkan alasannya berulang kali gunakan sabu kepada polisi. Menurut kepolisian, dalam BAP-nya, Rio Reifan mengaku gunakan sabu untuk lari dari persoalan hidup.
"Yang bersangkutan mengakui bahwa ia menggunakan barang narkoba karena ada suatu permasalahan yang dihadapi. Dan pelarian terhadap masalah tersebut dengan menggunakan narkoba," ujar Kanit 1 Dirresnarkoba Polda Metro Jaya, AKBP Calvijn Simanjuntak, Jumat (16/8/2019).
Ditanyai mendetail soal permasalahan yang dimaksud, kepolisian enggan membeberkannya. Hal itu menyangkut pribadi.
"Masalah kehidupan pribadi," jelas Jean Calvin Simanjuntak.
Seperti diketahui, Rio Reifan kembali ditangkap polisi dalam kasus narkotika di kediamannya di kawasan Pondok Gede, Bekasi pada 13 Agustus 2019.
Dari tangan Rio, polisi menemukan barang bukti berupa narkoba jenis sabu seberat 0,0128 gram. Sebelumnya, Rio juga ditangkap dalam kasus narkoba pada 2015 dan 2017.
Tag
Berita Terkait
-
Tak Hanya Fachri Albar, Deretan Artis Ini Juga 3 Kali Tersandung Kasus Narkoba
-
Deretan Artis Jalani Puasa di Penjara, Ada Nikita Mirzani
-
Kaleidoskop 2024: Artis Tanah Air Terjerat Kasus Narkoba
-
Ditolak Rehabilitasi, Rio Reifan Terancam 12 Tahun Penjara usai 5 Kali Ditangkap Kasus Narkoba
-
Polisi Perlihatkan Barang Bukti Kasus Rio Reifan, Ada Sabu hingga Ekstasi
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
Terkini
-
Prilly Latuconsina Mendadak Mundur dari Sinemaku Pictures, Ada Apa?
-
Gina S. Noer Garap Film Aku Sebelum Aku: Eksplorasi Hubungan Ayah dan Anak
-
Bruce Leung Bintang Film Kung Fu Hustle Meninggal Dunia, Ini Profil Lengkap Sang Legenda
-
Tiket Gala Premiere Film Horor Kuyank Diskon Buy 1 Get 1, Cek Syaratnya
-
Lempar Gombalan hingga Resmi Cetak Handprinting, Meet and Greet Minho SHINee di Jakarta Pecah!
-
Meriah dan Penuh Warna, Pesta Ulang Tahun ke-11 Gempi Anak Gisella Anastasia Curi Perhatian
-
Selamat! Susan Sameh Melahirkan Anak Pertama, Namanya Rayyan Khalid Atamimi
-
Satu Dekade Netflix di Indonesia: Dari Sengketa Blokir Hingga Revolusi Sinema Tanah Air
-
Kisah Kocak Fajar Sadboy Naksir Dosen di Yang Penting Ada Cinta, Ditegur Jangan Berkhayal Jorok
-
Sempat Disembunyikan, Ini Potret Baby Bump Hanggini yang Siap Jadi Ibu!