Suara.com - Aktor Reza Rahadian cukup dekat dengan BJ Habibie. Dia bahkan memiliki firasat sebelum Presiden ke-3 RI itu pergi ke pangkuan Ilahi pada Rabu (11/9/2019).
Firasat Reza ini disampaikan aktris senior Christine Hakim saat melayat ke rumah duka di kawasan Patra Kuningan, Jakarta Selatan, semalam.
"Belakangan Reza sempat bilang 'dia (Habibie) selalu bilang ingin pergi mulu bu'. Yaudah diikhlaskan saja, karena eyang (Habibie) mungkin sudah capek," ucap Christine Hakim.
Menurut Christine Hakim, Reza memang begitu dekat dengan BJ Habibie. Bahkan, Reza dijuluki anak ideologis dari penemu teori crack itu.
"Kalau saya katakan, Ilham dan Thareq kan, anak biologis (Habibie). Nah Reza Rahadian anak ideologisnya Pak Habibie," ujarnya.
Hubungan Reza Rahadian dan BJ Habibie mulai dekat saat penggarapan film Habibie & Ainun produksi MD Entertainment pada 2012. Di film tersebut, Reza memerankan Habibie.
BJ Habibie meninggal dunia di RSPAD Gatot Subroto, Jakarta pada Rabu (11/9/2019) pukul 18.05 WIB. Jenazah Habibie dimakamkan di TMP Kalibata siang ini.
Baca Juga: Tangis Reza Rahadian dan 3 Cerita Artis Lainnya Mengenang BJ Habibie
Berita Terkait
-
Usai Soeharto dan Gus Dur, Giliran BJ Habibie Diusulkan Dapat Gelar Pahlawan Nasional
-
Hari Pahlawan, 12 Aktor Pernah Berperan Jadi Pahlawan Nasional
-
Cerita Pahit Warung Kopi Pangku: Dilema Moral Ibu Tunggal dalam Film Pangku
-
Adili Idola Sukses Digelar, Reza Rahadian jadi Tamu Spesial yang Ikut Roasting Fedi Nuril
-
Gambaran Retaknya Sinema Kita, Film Bagus yang Nggak Selaris Horor
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Toyota Investasi Bioetanol Rp 2,5 T di Lampung, Bahlil: Semakin Banyak, Semakin Bagus!
-
Gagal Total di Timnas Indonesia, Kluivert Diincar Juara Liga Champions 4 Kali
-
Rupiah Tembus Rp 16.700 tapi Ada Kabar Baik dari Dalam Negeri
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Naik!
-
IHSG Berpeluang Menguat Hari Ini, Harga Saham INET dan BUVA Kembali Naik?
Terkini
-
Takut Kejadian Bak Sinetron, Delon Thamrin Tetapkan Syarat Ini Sebelum Adopsi Anak
-
Ahmad Dhani Sebut Sistem Royalti Blanket License Rawan Korupsi, Yakin Ada Orang LMK Bakal Dipenjara
-
Tega! DJ Bravy Ngaku Selingkuh Tepat Beberapa Minggu Sebelum Erika Carlina Melahirkan
-
Cerita Fedi Nuril Dituntut Pakai Karinding Buat 'Panggil' Qorin, Sampai Undang Guru Khusus
-
Falcon Pictures Siap Garap Film Waluh Kukus, Diangkat dari Kisah Viral di X yang Bikin Haru
-
Kronologi DJ Bravy Selingkuhi Erika Carlina: DM Cewek Lain Bilang Kangen, Akui Salah 100 Persen
-
Logika Ahmad Dhani: Ari Lasso dan Once Wajib Bayar Royalti, Ghea Indrawari dan Hanin Dhiya Gratis
-
Bikin Ruben Onsu Syok, Betrand Peto Minta Diajak Umrah
-
Terinspirasi Willie Salim, Delon Thamrin Ingin Adopsi Anak dari Palestina
-
Bisik-Bisik Seru Maia Estianty dan KD, El Rumi atau Azriel Hermansyah yang Bakal Nikah Duluan?