Suara.com - Artis Mulan Jameela resmi dilantik sebagai anggota Dewan Perwakilan Rakyat periode 2019-2024.
Istri musisi Ahmad Dhani itu mengaku siap betugas sebagai wakil rakyat. Sayang ibu 4 anak itu sepertinya kurang disukai warganet. Bahkan namanya menjadi salah satu trending topic di twitter karena hinaan dan cacian dari pengguna sosial media.
Rata-rata warganet tidak mengucapkan selamat kepada perempuan 40 tahun itu, sebaliknya mereka menilai Mulan Jameela tidak mampu untuk menjadi seorang wakil rakyat.
"Maka nya besok besok masyarakat kalo di bayar artis buat milih dia jd anggota dewan ga usah mau.Ngga usah mau pilih maksudnya, duitnya kalo mau ya ambil kalo ngga ya tolak, jadi gini kan. Yang ngedudukin kursi mereka yang ngga ahli nya, kayak Mulan Jameela," tulisnya @ohhoneysweetie.
Ada juga warganet yang menanyakan riwayat pendidikan pelantun lagu Wonder Womana itu.
"Gue nanya serius nehh riwayat pendidikan Mulan Jameela ada yang tau?," sambung @AryantiAnny.
Bahkan ada yang membandingkannya dengan seorang Fahri Hamzah.
"Aku mending liat Fahri Hamzah di parlemen daripada Mulan Jameela," kata @WidasSatyo.
Baca Juga: Resmi Jadi Anggota Dewan, Mulan Jameela Incar Komisi X
Uniknya penyanyi Fatin turut memberi komentar mengenai Mulan Jameela yang resmi menjadi anggota dewan. Sayang dia tidak memberi ucapan selamat, melainkan mengenang bagaimana seorang Mulan memberi penilaian saat dia mengikuti audisi X Factor Indonesia.
"Mulan Jameela sebut suara Fatin "amazing" dan "bahaya" setelah nyanyi "Grenade" saat tahap audisi X Factor Indonesia #FaktaFatin," tulis @FatinAway.
Berita Terkait
-
Profil Rafly Aziz Anak Mulan Jameela yang Jarang Tersorot, Kini Baru Lulus Sarjana di Jepang
-
Mulan Jameela Punya Anak Berapa? Bahagia Hadiri Wisuda Putranya di Jepang
-
Mulan Jameela Bangga! Putra Kedua Sandang Gelar Sarjana Digital Business di Jepang
-
Lita Gading Minta Uang Pensiun DPR Dihapus, Sebut Ahmad Dhani dan Mulan Jameela Tak Kompeten
-
Ahmad Dhani Ganti Lirik Lagu Madu Tiga Saat Manggung, Buat Maia Estianty?
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi
-
Ulah Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya Berbuntut Panjang, Kini Dipanggil Sidang Etik MKD
-
Reaksi Kocak Mikha Tambayong Saat Deva Mahenra Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series
-
Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series, Deva Mahenra Masih Takut Kena Jambak Ibu-Ibu
-
Totalitas Perankan Pria Terlilit Utang di Film Riba, Prinsip Hidup Ibrahim Risyad Justru Sebaliknya
-
Toho Resmi Umumkan Sekuel Godzilla Minus One, Berjudul Godzilla Minus Zero
-
Kehadiran Nikita Willy Bikin Baim Wong Mundur dari Panggung Sinetron
-
Bintangi Film Riba, Wafda Saifan Curhat Pernah Punya Kredit: Kayak Nggak Pernah Ada Duit
-
Ngakak Bisa Mengocok Perut, Ini Rekomendasi Film Komedi yang Dibintangi Komika