Suara.com - Di tengah kesibukannya membintangi berbagai film, Zara JKT48 ternyata tak lupa liburan. Belum lama ini, Zara dan sang ibunda kompak membagikan foto liburan ke Jepang.
Sebelumnya, pemilik nama asli Adhisty Zara ini diketahui menghadiri Kyoto International Film and Art Festival. Setelahnya, barulah Zara menyempatkan diri jalan-jalan.
Lewat unggahan Instagram, dara kelahiran 2003 ini membagikan potret dirinya dan sang ibu jalan-jalan di Kyoto.
Tak lupa, keduanya pun tampil serasi dengan mengenakan kimono hingga sandal kayu khas Jepang.
Penasaran seperti apa cantiknya Zara JKT48 dan sang ibunda di Kyoto? Berikut Suara.com rangkum beberapa gaya liburan keduanya.
1. Bak orang Jepang asli, Zara tampil cantik dengan kimono warna merah muda dengan sabuk atau obi warna merah cerah. Tak lupa, Zara membawa tas serut khas Jepang dengan warna senada.
2. Kompak, begini gaya Zara dan sang ibunda ketika jalan-jalan di distrik Gion. Sang ibu pun tampil awet muda dengan kimono warna hitam.
3. Keduanya juga tak lupa mampir ke salah satu kuil yang ada di distrik tersebut. Gaya mereka sudah bak kakak-adik ya.
4. Jalan-jalan berdua, banyak warganet memuji kecantikan mereka.
Baca Juga: Paranoid, Zara JKT48 Takut ke Kamar Mandi
5. Salah satu gaya Zara dan ibunya saat berpose di depan kuil. Anggun bak orang Jepang asli!
6. Manja dengan sang ibu, Zara pun tak lupa mengucapkan selamat ulang tahun dalam unggahan foto yang satu ini.
Berita Terkait
-
Kyoto Animation Garap Anime RuriDragon, Adaptasi Perdana Manga Shonen Jump
-
Sempat Tertunda karena Insiden, Anime Sparks of Tomorrow Siap Tayang 2026
-
Belum Usai, Kisah Anime Dark Gathering akan Berlanjut ke Season 2
-
5 Tas Backpack Trendi yang Muat Banyak Barang untuk Traveling, Anti Repot!
-
Digarap Kyoto Animation, Anime City the Animation Tayang Juli 2025
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia