Suara.com - Penyanyi Marion Jola ikut meramaikan panggung Gudfest hari pertama yang berlangsung pada Sabtu (2/11/2019) di Helipad Parking Ground GBK Senayan, Jakarta Pusat.
Pentolan Indonesian Idol 2018 itu naik ke atas panggung tepat pukul 18.05 WIB. Dia membuka pertunjukkan dengan Dia atau Aku dan Favorite Sin.
"Apa kabar semua? Jujur aku sangat gugup. But i love you all. Semoga kalian suka yah. Dua itu adalah salah satu favorite aku," ujar Marion Jola menyapa penonton.
Baru selanjutnya, perempuan 19 tahun ini meneruskan pertunjukkan lewat tembang andalannya, Damba dan Rayu.
"Nah sekarang lagu berikutnya originally featured sama Rizky Febian. Tau lagunya? Nyanyi bareng-bareng yah," kata Marion Jola menyanyikan Tak Ingin Pisah Lagi.
Sayangnya di sela-sela membawakan lagu tersebut, sound Marion Jola mendadak mati. Beruntung perempuan asal Kupang, Nusa Tenggara Timur ini tidak panik.
Dia tetap mencoba terus bernyanyi dan bersikap profesional. Bahkan demi menenangkan penonton, Marion Jola sempat memberikan tanda cinta menggunakan tautan jari jempol dan telunjuknya.
"Tunggu listriknya nyala dulu yah. We’ll be back very soon," teriak Marion Jola dari atas panggung.
Untungnya beberapa menit kemudian seluruh sound pun akhirnya kembali menyala. Kekasih Julian Jacob ini melanjutkan penampilannya dengan So in Love dan Jangan
Baca Juga: 5 Potret Marion Jola di New York, Seksinya Overload nih!
"Wah terimakasih. Thank you for being so sweet. Hari ini nggak akan mengurangi kebahagiaan dan keceriaan ke depannya yah. Kayaknya habis ini harus lebih semangat. Thank you very much Gudfest," tutur Marion Jola sebelum menyudahi pertunjukkannya.
Gudfest hari pertama sendiri turut dimeriahkan oleh New Hope Club hingga boyband asal Korea Selatan, iKON. Acara ini akan digelar selama dua hari berturut sampai besok, Minggu (3/11/2019).
Berita Terkait
-
Marion Jola Ikut Geram dengan Sikap Tengil Insanul Fahmi
-
Rayakan Tahun Baru, Joget Centil Marion Jola Lawan Hujan di Panggung Bundaran HI
-
Tak Terima Pengasuh Anak Dihina, Erika Carlina Naik Pitam
-
Erika Carlina Ngamuk Pengasuh Anak Dihina: Kalau Mau Hujat, Hujat Aku Aja!
-
Transformasi Marion Jola: dari Malas Olahraga hingga Jadi Inspirasi Body Goals, Ini Rahasianya
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Sesali Foto Bareng Sitok Srengenge, Sal Priadi Tegaskan Sikap Lawan Kekerasan Seksual
-
Atta Halilintar Panik Cari Ameena yang Hilang Saat Liburan di Chimelong
-
Dibintangi Jeno dan Jaemin NCT, Drama Wind Up Resmi Umumkan Poster dan Jadwal Tayang
-
160 Ribu Orang di Sarinah Pilih Hening demi Korban Bencana: Tiara Andini hingga Donasi Miliaran
-
MNET Bocorkan Reuni Wanna One di Awal 2026, Reality Show Jadi Proyek Perdana
-
Marion Jola Ikut Geram dengan Sikap Tengil Insanul Fahmi
-
Dilaporkan Istri Sah ke Polisi, Satu Cara Ini Disebut Bisa Selamatkan Inara Rusli dari Jeratan Hukum
-
Sinopsis Wonder Man, Perjalanan Aktor Hollywood Masuk Dunia Superhero
-
Analisis Deolipa Yumara: Kenapa CCTV Ilegal Tetap Bisa Seret Inara Rusli di Kasus Zina
-
Siap Lepas Masa Lajang, Ini Deretan Pasangan Artis yang Berniat Gelar Pernikahan di 2026