Suara.com - Penyangi Rossa akhirnya mengungkap alasan tidak mau bertanya langsung kepada Melly Goeslaw mengenai akun Instagramnya diunfollow.
"Sengaja, aku memang nggak mau bahas terlalu panjang, supaya tidak banyak kontroversi nantinya, ada yang A ada yang B," ujar Rossa ditemui di kawasan Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Kamis (14/11/2019).
Rossa sendiri mengaku sudah bertemu langsung dengan Melly Goeslaw. Namun mantan istri Yoyo Padi ini enggan bertanya soal Instagram.
"Sudah (ketemu) sih. Maksudnya kalau ini kan kaitannya dengan media sosial. Jadi kan mungkin juga teh Melly ada pemikiran lain saya juga nggak tahu," kata Rossa.
"Tapi buat aku sih nggak terlalu apa namanya, selama tidak memutuskan silaturahmi ya sudah," sambungnya lagi.
Yang pasti, pelantun "Tegar" ini mengatakan tidak akan pernah mau memutus tali silaturahmi dengan Melly Goeslaw. Dia sudah menganggap istri Anto Hoed itu sebagai sahabat.
"Buat aku pribadi sih nggak ada masalah (sudah diunfollow). Mungkin sahabat saya lagi ada space, mungkin ada pemikiran lain. Tapi yang paling pasti mudah-mudahan silaturahmi tetap berjalan dengan baik," tutur Rossa.
Seperti diketahui, Melly Goeslaw sempat murka usai Bubah Alfian memakai kostum seperti dirinya saat menghadiri pesta Hallowen. Aksi lelaki itu pun menjadi bahan tertawaan para artis yang berada di sana termasuk Rossa, Vidi Aldiano hingga Bunga Citra Lestari.
Baca Juga: Usai Kasus Halloween, Rossa Ungkap Hubungannya Kini dengan Melly Goeslaw
Berita Terkait
-
Muncul di Unggahan Melly Goeslaw, Laudya Cynthia Bella Bikin Heboh Netizen!
-
Melly Goeslaw Unggah Foto Bareng BBB, Potret Terbaru Laudya Cynthia Bella Bikin Penasaran
-
Rossa Soal Keputusan Vidi Aldiano Hiatus: Memang Sudah Ada Wacana dari Dulu
-
Lewat Asmara Dansa, Rossa Hidupkan Kembali Lagu Pop Klasik dengan Sentuhan Musik Modern
-
Raffi Ahmad Keceplosan, Ungkap Sosok Lelaki di Samping Rossa
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Zahaby Gholy Starter! Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Tinggal Klik! Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Siapa Justen Kranthove? Eks Leicester City Keturunan Indonesia Rekan Marselino Ferdinan
-
Menko Airlangga Ungkap Dampak Rencana Purbaya Mau Ubah Rp1.000 Jadi Rp1
-
Modal Tambahan Garuda dari Danantara Dipangkas, Rencana Ekspansi Armada Kandas
Terkini
-
Bukan Resepsi Kedua, Amanda Manopo Bakal Gelar Syukuran Pernikahan Bareng Keluarga
-
Urutan Film Now You See Me, Biar Gak Bingung Pas Nonton Now You Don't
-
Kilau Nancy Ajram: Perkawinan Spektakuler Musik dan Mode dalam Balutan Gaun Ivan Gunawan
-
Sinopsis Film Hotel Mumbai: Potret Ngeri dan Heroik di Balik Tragedi Serangan Teror 26/11
-
Perjalanan Davika Hoorne dan Ter Chantavit, Bertemu di Film Pee Mak hingga Berlabuh ke Pelaminan
-
Jefri Nichol Ditelepon Ameera Khan Saat Live Main Game, Ekspresi Panik Jadi Sorotan
-
Isu Perundungan Bawa Fedi Nuril Tampil di Film Horor "Qorin 2"
-
Pelaku Hiburan Tolak Gelar Pahlawan Nasional Soeharto, Ada Sineas hingga Musisi
-
Deretan Film Adipati Dolken dan Mawar De Jongh, Terbaru Whats Up with Secretary Kim?
-
Rekomendasi 5 Film Disney Terbaik 2025, Dari Superhero Hingga Live-Action