Suara.com - Pengusaha dan sosialita Medina Zein sempat mengaku dirinya menderita gangguan bipolar yang didapatkannya karena faktor genetik. Hal tersebut disampaikan saat melakukan giat rilis di Polda Metro Jaya, Jakarta Selatan, Jumat (3/1/2020) lalu.
Tien Wartini, ibunda Medina Zein membenarkan adanya gangguan mental yang terjadi pada putrinya akibat dari faktor genetik.
"Kata dokter itu ada kemungkinan genetik," kata Tiem Wartini, saat jumpa press di Kampung Artis, Lebak Bulus, Jakarta Selatan, Minggu (5/1/2020).
Tien Wartini mengetahui hal tersebut dari seorang dokter. Namun dia tidak pernah menyadari terkena bipolar karena terlalu sibuk bekerja.
"Kata dokter (kena bipolar). 'Gen dari siapa? dari ibu ya, karena sibuk orangnya', ungkap Tien Wartini.
Sampai saat ini Tien mengaku belum mengetahui dirinya juga terkena bipolar karena tidak pernah melakukan pemeriksaan. Dia beralasan tak melakukan pemeriksaan karena tinggal di daerah.
"Kan saya tinggal di kampung," tuturnya.
Sebelumnya Medina Zein ditangkap pihak berwajib pada Minggu (29/12/2019) setelah melakukan pengembangan kasus terhadap Ibra Azhari. Setelah melakukan pemeriksaan assesment perempuan yang sempat berseteru dengan artis Irwansyah diwajibkan untuk melakukan rehabilitasi pada hari Jumat (3/1/2020) lalu selama 3 bulan.
Baca Juga: Kehabisan Tiket, Suami Medina Zein Belum Bisa Kembali ke Tanah Air
Berita Terkait
-
Medina Zein Gandeng Dokter Ganteng! Terungkap Awal Mula Cinta Bersemi di Klinik Kecantikan
-
Tetap Harus Bekerja Saat Keluar dari Penjara, Medina Zein Akui Minder
-
Baru Punya Pacar, Medina Zein Ogah Buru-Buru Menikah Lagi: Gak Dulu!
-
Dulu Dijemput Saat Keluar Bui, Medina Zein Merasa Berdosa Belum Jenguk Isa Zega di Penjara
-
2 Tahun di Penjara, Medina Zein Beberkan Pelajaran Pahit dan Teman yang Sejati
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
Aksi Jatuh Bareng: Rupiah dan Mata Uang Asia Kompak Terkoreksi
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
Terkini
-
Mengapa Sikap Marissa Anita Tunda Momongan Sejalan dengan Karakter Gen Z?
-
Sama-Sama Ogah Nikah Lagi, Riyuka Bunga dan Deddy Corbuzier Mau Tinggal di Panti Jompo Bareng
-
Video Lama Viral, Pernyataan Setia Habib Bahar ke Istri Pertama Kontras dengan Pernikahan Barunya
-
Fajar Sadboy Lemot Tiap Diajak Bicara, Amanda Manopo Duga Gegara Pernah Koma 13 Hari
-
Donny Damara Kritik Gen Z, Anggap Mudah Mengadu dan Tersinggung
-
Demi Cuan, Sarwendah Rela Live Streaming Sampai 14 Jam Sehari
-
Frans Faisal Sambut Peran Baru sebagai Ayah, Siap Ambil Jatah Begadang
-
Membandingkan Didikan Guru, Donny Damara: Dulu Ditampar Tanda Sayang, Sekarang Dianggap Kekerasan
-
Helwa Bachmid Merasa Ditelantarkan Habib Bahar, Ustaz Derry Ingatkan Tantangan Hidup Poligami
-
Daehoon Pilih Kabur Usai Sidang Cerai, Sempat Bertemu Jule Sebelum Gugatan Didaftarkan