Suara.com - Pemilihan nama Lucinta Luna akhirnya terungkap. Nama panggung itu rupanya dipilih karena dianggap membawa keberuntungan.
"Kenapa ratu pilih nama Lucinta Luna? Karena Lucinta Luna adalah nama yang paling hoki," kata Lucinta Luna di akun YouTube-nya belum lama ini.
Dia bilang Lucinta Luna bisa menguntungkan siapa saja. Bahkan dengan menyebut nama tersebut, setiap orang bisa menghasilkan uang.
"Yakan? Elo pada jangan pada bohong, elo bikin YouTube terus sebut Lucinta Luna, pasti apa? Viewer tinggi, adsense tinggi dapat duit," tutur Lucinta Luna.
"Di Instagram Story, lo ngata-ngatain gue, tag nama gue, semua orang pasti pada follow elo. Dengan cara ngata-ngatain gue, ngebully gue, padahal gue nggak kenal batang hidung lo kayak apa," sambungnya lagi.
Meskipun merasa dimanfaatkan banyak pihak gara-gara namanya itu, Lucinta Luna tetap mencoba sabar.
"Gue tuh padahal nggak pernah nyenggol kehidupan elo, nggak pernah nyentil. Hanya orang-orang berniat jahat yang membully aku, pasti kalian mendapatkan pundi-pundi keuangan dari nama Lucinta Luna, camkan itu," ucap Lucinta Luna.
Seperti diketahui, Lucinta Luna lahir dengan nama Muhammad Fatah. Dia kemudian menjalani operasi ganti kelamin dan berubah nama menjadi Ayluna Putri.
Baca Juga: Akun IG Lucinta Luna Masih Aktif Jualan, Netizen Nyinyir
Namun untuk nama panggungnya, pelantun Bobo Dimana itu memilih Lucinta Luna.
Berita Terkait
-
Sempat Marah-Marah, Perseteruan Lucinta Luna dan Traveloka Berujung Manis
-
Lucinta Luna Ngamuk, Uang Tiket Pesawat Tak Kunjung Direfund Layanan Travel
-
Lucinta Luna Lulusan Apa? Netizen Sebut Aura STM-nya Keluar Saat Demo
-
Heboh! Lucinta Luna Orasi di Depan DPR, Sindir Pemerintah hingga Kibarkan Bendera One Piece
-
Kibarkan Bendera One Piece, Lucinta Luna Orasi di Depan DPR Pakai Helm Gojek: Bubarkan DPR!
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
Kemenangan Lagu Barasuara di FFI 2025 Tuai Kontroversi, Dinilai Bukan Original Soundtrack Film
-
Selamat! Fatima Bosch Juara Miss Universe 2025, Momen Bersejarah untuk Meksiko
-
Baim Wong Raih Penghargaan LEPRID atas Dedikasi di Dunia Perfilman
-
Vidi Aldiano Menang Gugatan atas Tuntutan Rp24,5 Miliar oleh Keenan Nasution
-
Kembali Raih Piala Citra, Pidato Kemenangan Sheila Dara di FFI 2025 Bikin Vidi Aldiano Menangis
-
Bongkar Malam Pertama Saat Honeymoon, Sifat Asli Suami Boiyen Bikin Kaget: Gue Kira Kalem
-
Raih Piala Citra Pertamanya sebagai Penulis Skenario, Reza Rahadian Bicara Nasib Karier Aktor
-
Akui Bingung, Ringgo Agus Rahman Sempat Merasa Tak Layak Menang Pemeran Utama Pria Terbaik FFI 2025
-
Soleh Solihun Mendadak Layangkan Kritik Terbuka ke Pramono Anung, Ada Apa?
-
Live Bareng Asnawi, Pratama Arhan Salting Disebut Duda