Suara.com - Artis Asmara Abigail terjebak di Italia di tengah maraknya penyebaran virus corona atau covid-19. Hal itu disampaikan olehnya dalam unggahan terbaru di Instagram pada Selasa (10/3/2020).
"Sekarang kami menghadapi #lockdown total untuk memerangi penyebaran #coronavirus," tulisnya.
Dia bilang awalnya pergi ke sana untuk menghadiri acara Milan Fashion Week pada Februari lalu. Asmara Abigail juga berencana mendatangi perilisan filmnya di Amsterdam, Belanda.
"Pada awalnya saya di sini untuk Milan Fashion Week dan 2 film saya diputar di Eropa Maret ini, tetapi karena kekuatan utama ini tentu saja kami membatalkan semua rencana perjalanan kami," sambungnya.
Pemain Perempuan Tanah Jahanam ini juga bilang kalau Italia kini sudah menyatakan darurat virus corona. Dia kini berada di kota Milan, region Lombardy.
"Saya bahkan menemukan cinta saya untuk diri saya sendiri ketika saya tinggal di Italia. Dan sekarang semua Italia telah beralih ke zona merah dan kita semua dikunci karena keadaan darurat virus corona. Forza Italia," kata Asmara Abigail.
Seperti diketahui, seluruh wilayah Italia sendiri resmi dikarantina terkait kasus virus corona sejak hari ini. Hal ini berlaku sampai 3 April 2020.
Baca Juga: Jadi Kuntilanak, Asmara Abigail Riset Penderita Gangguan Jiwa
Berita Terkait
-
Diding Boneng Curhat Banyak Rekan Artis Cuma Obral Janji Mau Jenguk: Gue Udah Gak Berharap
-
Viral Saudara Leya Princy Ngaku Pernah Dilecehkan Penyanyi yang Sudah Meninggal, Siapa?
-
Merasa Dianggap Tak Pantas Bersedih Gara-Gara Punya Segalanya, Prilly Latuconsina Ungkap Luka Batin
-
Sempat Dihujat dan Dinilai Tak Sopan Sebagai Menantu, Mahalini Bongkar Hubungan Aslinya dengan Sule
-
Istri Ditabrak, Fiersa Besari Murka Usai Pelaku Remehkan Kondisi dan Tawarkan Uang Damai Rp200 Ribu
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Reni Effendi Klarifikasi soal Foto dr Richard Lee bareng Cewek: Saya Tahu Siapa Suami Saya
-
5 Fakta Pilu Ressa Rizky, Mengaku Anak Denada yang Ditelantarkan Selama 24 Tahun
-
Sinopsis Our Universe: Kisah Bae In Hyuk dan Roh Jeong Eui Asuh Ponakan, Tayang di HBO Max
-
Siapa Mantan Aurelie Moeremans? Viral Pengakuan Di-Grooming Sejak 15 Tahun
-
Manohara Umumkan Putus dari Kristian Hansen, Ungkap Adanya Orang Ketiga
-
Ustaz Felix Siauw Ungkap Kekecewaan ke Pandji Pragiwaksono Gara-gara Bahas Tambang
-
5 Drakor Gumiho Wajib Masuk Watchlist, No Tail to Tell Segera Tayang
-
Ogah Damai dengan Inara Rusli, Mawa Minta Polisi Lanjutkan Kasus Perzinaan
-
Pandji Pragiwaksono Segera Dipanggil Polisi Terkait Materi Stand Up Comedy Mens Rea
-
Sosok Dipo, Anak Pandji Pragiwaksono yang Dibully Gegara Materi Mens Rea