Suara.com - Kekaguman Dewi Perssik (Depe) terhadap Gleen Fredly tidak hanya pada sosok pribadinya yang ramah dan bersahaja. Dewi Perssik juga dibikin kagum oleh kemahiran Glenn Fredly dalam menciptakan lagu.
Lagu "Hikayat Cinta" yang menjadi duet Glenn Fredly dengan Dewi Perssik dibuat Glenn cuma dalam waktu 15 menit.
"Dia tulis sendiri. Itu tidak sampai 15 menit. 'Aku mau tulis lirik ini yang ku persembahkan buat Dewi Perssik'," kata Dewi Perssik di channel YouTube-nya.
Saat itu, Dewi Perssik yang masih berumur 20 tahun mengaku kagum dengan kemahiran Glenn Fredly menciptakan lagu.
"Dalam pikiran aku yang polos waktu itu, gila hebat banget nggak sampai 15 menit bisa menciptakan lagu," kenang istri Angga Wijaya.
Lirik yang sudah jadi itu langsung diberi irama. Saat itu menurut Depe, Glenn Fredly dibantu oleh DJ Sumantri.
"Dan langsung dia (Gleen) ambil gitar. Mainkan nada dan bilang ke DJ Sumantri mainin musik ini, dan dalam satu jam jadi. Aku cuman disuruh hapalin liriknya," tutur Dewi Perssik.
Setelah semua musiknya jadi, Glenn Fredly menyuruh Depe mengikutinya menyanyikan lagu yang baru saja diciptakan. Bahkan saat masih berlatih suara Depe langsung direkam.
Baca Juga: Dewi Perssik Sering Disepelekan Penyanyi Lain, Tapi Tidak Glenn Fredly
"Jadi ketika itu semua selesai dalam waktu tiga jam. Bayangkan. Tanpa kita tahu lagunya, kita tahu liriknya. Seorang Glenn Fredly cuma melihat sosoknya bikin dan cuman tiga jam jadi," kenang Dewi Perssik.
Diakhir rekaman, DJ Sumantri sempat meminta cengkok dangdut yang dikeluarkan Dewi Perssik dihapus. Namun Glenn Fredly melarangnya dan meminta untuk dipertahankan.
"Kalau kata kak Glenn, itu yang unik dari aku. 'Dia bukan ngedangdut banget itu cengkok yang mahal. Aku suka Dewi Perssik nyanyikan lagu ini', kata Dewi Perssik menirukan Glenn Fredly.
Glenn Fredly pun sudah bisa meramal kalau lagu "Hikayat Cinta" bakal meledak. Namun Glenn meminta kepada Dewi Perssik untuk tetap membumi bila lagu tersebut benar-benar meraih sukses.
"Kata Kak Glenn, 'kamu the best. Aku yakin ini bakal boom. Ketika ini boom dan sukses kamu harus tetap membumi'. Itu pesan Kak Glenn ke aku yang nggak pernah aku lupa sampai sekarang," kenang Dewi Perssik.
Berita Terkait
-
Move On dari Rully yang Pilot, Dewi Perssik Isyaratkan Pacari Pria Berseragam Loreng
-
Pernyataannya Soal Bencana Aceh Viral, Dewi Perssik Spill Akun yang Diduga Edit Videonya
-
Soroti Kunjungan Presiden, Dewi Perssik Bandingkan Banjir Aceh dan Jember: Masih Mending
-
Bandingkan Kunjungan Presiden di Jember, Ucapan Dewi Perssik Soal Bencana Aceh Tuai Kritik Pedas!
-
Dewi Perssik Nangis Ingat Pesan Sang Anak yang Masuk Karantina Akmil
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi