Suara.com - Aktor Naufal Samudra bikin geger publik usai diamankan polisi terkait kasus penyalahgunaan narkoba. Dia ditangkap di kediamannya di kawasan Jagakarsa, Jakarta Selatan pada Senin (13/4/2020) malam.
Dalam penangkapan itu polisi mengamankan barang bukti berupa narkotika jenis cannabinoid sintetis atau marijuana sintetis di dalam kemasan liquid vape.
Terlepas dari kasus yang menjeratnya, wajah Naufal Samudra sebetulnya sudah sering wara-wiri di televisi. Dia juga dikenal membintangi banyak FTV.
Naufal Samudra semakin populer setelah membintangi sinetron Mermaid in Love. Wajah bule-nya membuat lelaki 21 tahun ini langsung digandrungi kaum hawa.
Lebih lanjut, berikut potret tampan Naufal Samudra yang dirangkum Suara.com.
1. Naufal Samudra lahir pada 12 April 1999 di Yogyakarta. Namun begitu, ayahnya merupakan seorang bule.
2. Dia memulai karier pada 2015 sebagai penyanyi. Naufal Samudra bahkan sudah mempunyai beberapa single seperti Tell Me How You Feel, Cerita Cinta, Aku dan Kamu hingga I Want You Back.
3. Namanya melambung semenjak membintangi Mermaid in Love. Dari situlah, dia mendapat tawaran buat main film layar lebar seperti Jailangkung 2 dan Something in Between.
4. Sempat berpacaran dengan Jennifer Coppen. Sayangnya keduanya putus pada 2019.
Baca Juga: Naufal Samudra Ditangkap Polisi, Jennifer Coppen Beri Semangat
5. Naufal Samudra mempunyai lebih dari 184 ribu pengikut di Instagram.
Bagaiaman menurut kalian?
Tag
Berita Terkait
-
Ibu Dali Wassink Sebut Justin Hubner Bukan 'Ayah Baru' Kamari, Jennifer Coppen Tak Terima?
-
Pernah Titip Doa, Kenangan Jennifer Coppen tentang Lula Lahfah Bikin Haru
-
Pesan Terakhir Lula Lahfah ke Jennifer Coppen Terungkap, Titip Doa untuk Laura Anna
-
Ojeknya Pernah Dipesan, Pengemudi Ojol Bongkar Sifat Asli Manohara
-
Justin Hubner Bocorkan Rencana Pernikahan dengan Jennifer Coppen: Musim Panas Nanti di Bali
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
-
Festival Bidar Palembang: Tradisi Sungai Musi yang Bertahan Sejak Zaman Kesultanan
Terkini
-
Baim Wong Diduga Oplas di Korea, Langsung Kena Semprot Luna Maya: Jangan Aneh-Aneh Deh!
-
Nabilla Aprillya Mantan Atta Halilintar Babak Belur, Diancam Dihabisi Nyawanya
-
Tragis, Guru SMP di Luwu Utara Babak Belur Dihajar Siswa Usai Tegur Aksi Bolos
-
Haykal Kamil Dipalak di Kendari, Pelakunya Nekat Banget
-
Musisi Legendaris Ryan Kyoto Tutup Usia
-
Sambil Menahan Tangis, Chiki Fawzi Umumkan Dicopot Mendadak Sebagai Petugas Haji
-
Fitnah Berujung Berkah, Penjual Es Gabus yang Dianiaya Aparat Kini Dihadiahi Motor dan Sembako
-
Hotman Paris Pasang Badan, Siap Kirim 10 Pengacara Bela Penjual Es Gabus yang Dianiaya Aparat
-
Menjelang Kelahiran Cucu, Maia Estianty Ungkap Perubahan Gaya Hidup: Stop Makan Racun
-
Pak Ribut Guru Viral Ungkap Gaji Selama 23 Tahun Jadi Honorer, Nominalnya Miris Banget