Suara.com - Di kalangan artis, punya imej seksi kerap disandingkan dengan hal-hal tak senonoh. Termasuk praktik prostitusi yang dialamatkan kepada sejumlah artis Indonesia.
Terlebih, beberapa kasus prostitusi yang terjadi memang pernah menyeret nama para pesohor Tanah Air. Hal tersebut terungkap ketika mucikari Robby Abbas ditangkap pada 2015 lalu.
Namun, tak semua stigma seksi harus berujung pada jual diri. Ada pula, mereka yang memang karena tuntutan profesi akhirnya mengenakan busana menantang dan mendapat fitnah terkait oknum yang menjalani praktik prostitusi.
Berikut 5 artis yang dikira melakukan bisnis prostitusi seperti dirangkum Suara.com:
Imej seksi begitu melekat dalam diri pedangdut Pamela Safitri. Tak heran ada yang menudingnya menjalani bisnis prostitusi. Bahkan ada yang sampai menawar pelantun Abang Goda itu Rp 500 juta untuk menemani lelaki hidung belang.
"Alhamdulillah saya nggak pernah mau dan selalu kuat iman. Jadi saya tolak baik-baik," kata Pamela.
Tawaran itu pun kerap diterima Pamela Safitri melalui manajernya, saat mereka tengah menghadiri acara di luar kota. Oknumnya beragam, mulai dari pengusaha kaya hingga pejabat setempat.
Pamela Safitri mengatakan, busana sebenarnya bukan menjadi tolak ukur. "Yang pakaian tertutup saja seperti pemain sinetron juga ditawar kan? Apalagi saya yang tampilnya seksi?" ujarnya.
Baca Juga: Clara Duo Semangka Ketahuan Genit ke Atta Halilintar, Aurel Bereaksi
Namun pemilik Goyang Dribel ini memastikan tidak akan menjual tubuhnya demi kepuasan lelaki hidung belang.
"Tawaran itu menggiurkan, cuma kalau kita masih cukup menghidupi keluarga buat apa? Begini saja kerjanya, insya Allah kuat," katanya.
2. Ovi Sovianti
Mantan rekan duet Pamela Safitri, Ovi Sovianti juga mendapat tawaran serupa. Kala itu setelah sang biduan pentas, manajernya mengatakan ada laki-laki yang ingin tidur dengannya dan siap membayar Rp 50 juta.
"Nggak tergiur sama uang-uang yang begituan," ujar Ovi.
Ia sadar tawaran itu muncul karena penampilan seksinya. Buktinya setelah menikah dan memperbaiki penampilan menjadi tertutup, tidak ada lagi tudingan atau tawaran berbau seks padanya.
Berita Terkait
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Luna Maya Ziarah ke Makam Suzzanna, Bawa Misi Khusus untuk Lebaran 2026
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH
-
Pendapat 4 Suami Artis Bila Istri Pilih Jadi IRT, Kembali Disorot Gara-Gara Ibrahim Risyad
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Ketika Dendam Berujung Teror
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Jule Samakan Pernikahan dengan Kontrak Bisnis: Jangan Nikah Muda, Senang-Senang Dulu
-
5 Artis Merenungi Kembali Keputusan Nikah Muda, Terbaru Jule
-
Kakak Maia Estianty Bantah Keluarganya Acuhkan Ahmad Dhani: Tapi Kalau Sama Istrinya...
-
Aparat yang Sidak Penjual Es Kue Jadul Minta Maaf Sudah Salah Tuduh: Bentuk Respons Cepat
-
Pernah Pacaran, Ungkapan Duka Ardina Rasti untuk Lucky Element Tuai Pro Kontra
-
Banting Tulang dari Masa Sulit demi Keluarga, Ayah Ungkap Sifat Asli Lula Lahfah
-
Demi Jemput Cucu, Eva Manurung Rela Kenakan Hijab
-
Reza Arap Datang Tahlilan, Ayah Lula Lahfah Bungkam soal Pemeriksaan Kasus Putrinya
-
Melaney Ricardo Ungkap Masa Kelam: Pernah Gila Party hingga Mulut Berbusa dan Nyaris Tewas
-
Reza Arap Ada di TKP Kematian Lula Lahfah, Polisi: Makanya Kami Minta Klarifikasi