Suara.com - Pada hari Selasa kemarin (12/5/2020), keluarga aktor Rishi Kapoor mengadakan pertemuan doa untuk mendiang sang aktor di rumah mereka. Foto-foto dari pertemuan doa dibagikan oleh putri sulung Rishi Kapoor, yang juga kakak Ranbir Kapoor, Riddhima Kapoor Sahni di Instagram pribadinya.
Dilansir Hindustan Times, pertemuan doa atau prayer meet Rishi Kapoor dihadiri oleh Alia Bhatt, Karisma Kapoor, Shweta Bachchan Nanda dan putrinya Navya Naveli Nanda, Randhir Kapoor dan istrinya Babita Kapoor, Armaan Jain dan istrinya Anissa Malhotra, dan Rima Jain dan putranya Aadar Jain.
Beberapa postingan sang putri dari sang ayah meninggal hingga pertemuan doa kemarin bikin penggemar nyesek.
Yuk kita intip unggahan Riddhima Kapoor yang menyayat hati saat mengenang sang ayah.
1. Foto Masa Kecil
Rishi Kapoor meninggal di Mumbai pada 30 April setelah dirawat di rumah sakit sehari sebelumnya. Riddhima, yang tinggal bersama suami dan putrinya di Delhi, tidak bisa menghadiri pemakaman ayahnya karena lockdown. Dia mencapai Mumbai pada 2 Mei setelah dia diberi izin untuk melakukan perjalanan melalui jalan darat.
Saat pertemuan doa, Riddhima membagikan potret kecilnya dengan sang ayah yang sukses bikin penggemar ikut sedih.
2. Postingan Emosional
Pada hari kematian Rishi Kapoor, Riddhima berbagi postingan emosional untuk mengungkapkan perasaannya ditinggal sang ayah selamanya.
Baca Juga: Sedih! 9 Seleb Bollywood Berduka Atas Meninggalnya Rishi Kapoor
"Papa, aku mencintaimu aku akan selalu mencintaimu - RIP prajurit terkuatku. Aku akan merindukanmu setiap hari. Aku akan merindukan setiap panggilan FaceTime-mu setiap hari! Kuharap aku bisa berada di sana untuk mengucapkan selamat tinggal kepadamu! Sampai kita bertemu lagi, papa. Aku mencintaimu," tulis Riddhima bikin mewek.
3. Pose Bareng Foto Almarhum Ayah
Dalam salah satu gambar di pertemuan doa kemarin, Riddhima dapat dilihat berdiri di sebelah foto almarhum ayahnya.
"Selalu mencintaimu, Papa," tulisnya.
4. Bersama Ranbir Kapoor
Dalam foto lain, Riddhima dan saudara lelakinya, aktor Ranbir Kapoor, dapat terlihat duduk bersebelahan dengan tangan mereka menyatu dalam doa.
Berita Terkait
-
10 Aktor Bollywood Ini Akui Lakukan Transplantasi Rambut untuk Kembalikan Kepercayaan Diri
-
Reaksi Lucu Kareena Kapoor soal Gosip Ranbir Kapoor: Ayahku Bisa Kena Serangan Jantung
-
4 Rekomendasi Film Gangster Bollywood Terbaik Selain Animal, Ada Favoritmu?
-
5 Artis Bollywood Berzodiak Libra, Ada Parineeti Chopra dan Ranbir Kapoor
-
5 Artis Bollywood yang Berzodiak Pisces, Ada Alia Bhatt dan Aamir Khan
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Jordi Onsu Sudah 3 Tahun Tak Bicara dengan Ruben Onsu: Komunikasi Diblokir!
-
Jordi Onsu Ogah Bertemu Mak Ifah, Khawatir Ibunya Ngamuk dari Kubur
-
Curhatan Samuel Christ Soal Istri Suka Bangun Siang Disorot, Langsung Klarifikasi Setelah Viral
-
Vokal Kritik Pemerintah, Ekspresi Fedi Nuril saat Fadli Zon Berpidato di FFI 2025 Viral
-
Ariana Grande Idap Salah Satu Virus Mematikan, Mendadak Batal Hadiri Acara
-
Sebut Batik dari Malaysia ke Ariana Grande, Aisha Retno 'Penyanyi Berdarah Indonesia' Klarifikasi
-
Promo Nonton Film di CGV untuk Pelanggan Telkomsel Hari Ini, Beli Tiket Cuma Rp10 Ribu
-
Pengakuan Kocak Raisa Usai Viral Lari Hindari Wartawan di AMI Awards: Takut Ditanya-tanya
-
Dua Kali Sabet Piala Citra, Ringgo Agus Rahman Bicara Honor Akting
-
Perjalanan Fatima Bosch Jadi Miss Universe 2025: Walkout karena Dihina 'Bodoh'