Suara.com - Kebahagiaan tengah menyelimuti keluarga pasangan Tasya Kamila dan Randi Bachtiar. Pasalnya putra semata wayang mereka, Arrasya Wardhana Bachtiar ulang tahun ke-1 kemarin, Rabu (13/5/2020).
Tasya mengunggah sederet momen ultah Arrasya yang meriah di akun Instagram. Namun ultah anak Tasya Kamila kali ini digelar virtual menggunakan live YouTube karena sedang masa pandemi virus corona.
Intip yuk gimana meriahnya momen ultah pertama anak Tasya Kamila. Bertema Baby Shark lho.
Kepoin di bawah ini!
1. Belajar Tiup Lilin saat Sahur
Arrasya belajar tiup lilin pas sahur mencuri perhatian netizen. Pasalnya si kecil tampak kesulitan dan ketakutan saat melihat asap. Gemes banget pokoknya.
"Sahur tadi Arr latihan meniup lilin.....
it didn’t go well.
Jangan lupa ikut join virtual birthday bash Arrasya hari ini 13 Mei 2020 jam 13:00, LIVE di Youtube Tasya Kamila. Semoga nanti pas tiup lilin dia nggak takut asap lagii #HBDarrasya @arrasya_bachtiar @randibachtiar," kata Tasya Kamila dalam unggahannya.
2. Bertema Baby Shark
Baca Juga: Ingin Kuliah di Luar Negeri? Ini Tiga Kiat Tasya Kamila Pilih Tempat Les
Meski secara virtual, ultah Arrasya tetap meriah dengan kostum dan dekorasi menarik. Mereka mendekor sesuai kesukaan si kecil yakni Baby Shark.
3. Kompak
Tasya dan Randi kompak banget pakai baju bunga-bunga berasa lagi di pantai. Dilihat dari akun YouTubenya, acara ini hanya dihadiri oleh orang-orang terdekat mereka.
4. Doa Sang Ibu
Tak terasa Arrasya sudah menginjak satu tahun. Doa terbaik pun diucapkan Tasya untuk buah hatinya tersebut. Bikin haru maksimal.
5. Kue Ultah Lucu
Ini dia kue ultah Arrasya. Lucu banget sampai sayang dimakan ya.
Berita Terkait
-
Tasya Kamila Ungkap Alasan Bahasa Inggris Jadi Bekal Penting Anak Sejak Dini
-
Gagal Diet 25 Tahun Hingga Obesitas Tingkat 3, Ibu Tasya Kamila Jalani Operasi Bariatrik
-
Tasya Kamila Ungkap Fakta Mengejutkan Soal DBD yang Sering Diabaikan Orang Tua, Apa Saja?
-
Seperti Mutiara Baswedan, 6 Artis Ini Kuliah dengan Beasiswa LPDP
-
Suami Tasya Kamila Kena Kanker Saat Baru Resign: Dana Darurat Tersedot!
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings