Suara.com - Penyanyi Rinni Wulandari mengira lagu terbaru Kekeyi berjudul Keke Bukan Boneka cuma sekadar meme. Dia pun kaget ketika mendengar kemiripan lagu itu dengan lagunya, Aku Bukan Boneka yang dirilis pada 2017.
"Aku pikir awalnya cuma meme doang. Sebenarnya awalnya aku nggak tahu tapi banyak banget mention ke aku dan DM dari followers dan teman-teman suruh lihat link di YouTube-nya dan awalnya kaget sih maksudnya kok ada part lagu ‘Aku Bukan Boneka’ di lagu itu," kata Rinni Wulandari saat dikonfirmasi baru-baru ini.
Saat mendengar lagu Kekeyi, hal pertama yang terlintas dalam benak istri Jevin Julian ini adalah perihal perizinan. Mengingat hak cipta dan publishing berada di naungan Sony Music label dan Novi Umar.
"Aku pertanyaannya lebih ke lagunya udah ada izinnya belum ya. Lagu itu yang nyiptain bukan aku, hak ciptanya kan publishing-nya ada di Sony Music dan penciptanya Novi Umar," ungkapnya.
Rinni Wulandari sendiri mengaku tak masalah lagu Aku Bukan Boneka miliknya kekinian dijadikan parodi sejak Kekeyi meliris lagu Keke Bukan Boneka. Pikirannya hanya tertuju pada perizinan, lantaran lagu Kekeyi begitu sangat mirip.
"Biasa aja sih maksudnya memang dari dulu lagu ‘Aku Bukan Boneka’ udah sering jadi dibuat bercandaan atau dibuat parodi juga sama teman-teman sama orang. Menurut aku sih nggak masalah," ucapnya.
"Aku pribadi merasa senang-senang aja karena lagunya masih banyak orang yang tahu sampai sekarang, udah 13 tahun yang lalu. Cuma yang bikin deg-degannya sebenarnya kalau lagunya belum dapat izin itu aja sih," tuturnya.
Baca Juga: Disebut Numpang Tenar ke Kekeyi, Rinni Wulandari: Pansos Bukan Sekarang
Berita Terkait
- 
            
              Kekeyi Akui Kena Mental Fotonya Dijadikan Bahan Olokan Mahasiswa Unud: Sebegitu Buruknya Kah Saya?
 - 
            
              3 Solois R&B Wanita Indonesia yang Underrated, Padahal Lagunya Enak!
 - 
            
              Balasan Menohok Aurel Hermansyah Saat Video Bareng Aaliyah Massaid Disebut Mirip Kekeyi dan Mayang Collabs
 - 
            
              Aurel Hermansyah Mencak-mencak Dibilang Mirip Kekeyi: Ini Setan Satu Kok Lepas?
 - 
            
              Tiktokan, Wajah Aaliyah Massaid dan Aurel Hermansyah Plek Ketiplek Kekeyi dan Mayang
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 - 
            
              Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
 
Terkini
- 
            
              Bukan Horor Biasa, Adinda Thomas & Aulia Sarah Optimis Sosok Ketiga: Lintrik Tembus 3 Juta Penonton
 - 
            
              Sudah Punya Istri, Caption Keenan Pearce Singgung 'Future' Malah Disangka untuk Raisa
 - 
            
              Sinopsis Dusun Mayit: Amanda Manopo Hadapi Teror Mistis di Gunung Welirang
 - 
            
              Berapa Usia Sabrina Alatas? Ternyata Zodiaknya Sama dengan Raisa
 - 
            
              50 Tahun Menginspirasi Power Rangers, Super Sentai di Ujung Tanduk
 - 
            
              Dari Vinyl hingga Streaming: JIAVS 2025 Rangkul Masa Depan dan Nostalgia Dunia Audio
 - 
            
              Kisah David Ozora Jadi Film, Jonathan Latumahina: Kesempatan Buat Orang Tahu Semua Kejadiannya
 - 
            
              Angga Yunanda: Syuting Bareng Shenina Cinnamon Lebih Menyenangkan Setelah Jadi Suami Istri
 - 
            
              Angga Yunanda Hampir Menyerah Saat Syuting Bareng Amanda Manopo
 - 
            
              5 Film yang Diprediksi Sapu Nominasi di Oscar 2026, Frankenstein hingga Avatar: Fire and Ash