Suara.com - Penyanyi Agnes Monica alias Agnez Mo mengutip ucapan Nelson Mandela mengenai isu rasisme yang saat ini sedang memanas di Amerika Serikat.
Di Instagram, Agnez Mo juga mengunggah foto Nelson Mandela. Dalam keterangan foto dia menulis kutipan kata dari tokoh asal Afrika Selatan itu.
"Tidak ada orang yang dilahirkan membenci orang lain karena warna kulitnya, atau latar belakangnya, atau agamanya," tulis Agnez Mo, mengutip pernyataan Mandela.
"Orang harus belajar membenci, dan jika mereka bisa belajar membenci, mereka dapat diajari untuk mencintai, karena cinta datang lebih alami ke hati manusia daripada kebalikannya. Nelson Mandela, Long Walk to Freedom," sambung Agnez Mo.
Unggahan Angez Mo pun langsung ditanggapi ramai oleh warganet. Warganet pun sepaham dengan sikap yang ditunjukkan kekasih Raphael Maitimo ini terkait isu rasisme. Berikut komentarnya:
"Kita adalah sama," tulis akun @_bdrwn.
"No to racism," ujar akun @romariotanggang.
Tapi selain itu, ada juga warganet yang meminta Agnez Mo menyuarakan kasus rasisme yang juga marak terjadi di Tanah Air.
"Jika Anda juga dapat memperjuangkan rasisme yang terjadi di Indonesia, itu akan sangat membantu. Kami tidak memiliki suara, tetapi Anda dapat membantu kami memilikinya," tulis akun @irene_bougenville dalam bahasa Inggris.
Baca Juga: Soroti Kasus Kematian George Floyd, Agnez Mo: Hatiku Sakit
Berita Terkait
-
Bukan Minta Royalti Dibayar, Ari Bias Tuntut Ganti Rugi ke Holywings
-
Selain Devano, 6 Artis Indonesia Ini Rela Ganti Nama Panggung Demi Hoki dan Citra Baru
-
Gokil! Fuji Masuk Daftar Wanita Tercantik di Dunia 2025, Kalahkan Syifa Hadju hingga Agnez Mo
-
Agnez Mo dan LMKN Kompak Absen, Sidang Gugatan Rp 4,9 Miliar Ari Bias Ditunda
-
Konser Raya 31 INDOSIAR Luar Biasa, Tampilkan Rhoma Irama, Iwan Fals hingga Agnez Mo
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Syok Baca 'Broken Strings' Aurelie Moeremans, Jessica Iskandar Ungkap Kisah Seram di Masa Lalu
-
Masih 16 Tahun, Adegan Ranjang Richelle Skornicki dengan Aliando di Pernikahan Dini Gen Z Dikecam
-
Peluncuran FolagoPro sebagai Promotor Konser, Umumkan "An Evening with Brian McKnight" di Jakarta
-
Nyesek! Ratu Sofya Curhat Jadi Tulang Punggung Hingga Rela Beradegan Tak Pantas Demi Hidupi Keluarga
-
Farida Nurhan Jual Akun YouTube Seharga Rp10 Miliar, Tinggalkan 5,3 Juta Subscriber
-
Resmi Umumkan Jadwal Tur Dunia, Konser BTS di Jakarta Digelar Selama 2 Hari
-
Nama Nikita Willy Diseret Usai Pengakuan Aurelie Moeremans, Benarkah Pernah Jadi Korban Grooming?
-
Buku Broken Strings Aurelie Moeremans Segera Terbit, Ini Sosok di Balik Penerbit Buku Ohara
-
Dikenal Tajir, Menu Makanan Sehari-hari Anak Sisca Kohl Jadi Omongan
-
Kini Diakui, Mayangsari Duduk Bersama Keluarga Cendana di Nikahan Darma Mangkuluhur