Suara.com - Chelsea Olivia memiliki cerita tersendiri karena hamil di tengah pandemi virus corona (Covid-19).
Dia pun berjanji akan menceritakan apa yang terjadi saat ini pada anaknya jika sudah besar nanti.
"Mami akan ceritakan cerita yang nggak akan pernah dilupakan semua orang di dunia ini. Tentang pandemi Covid-19 yang begitu menakutkan buat kami semua..,'' tulis Chelsea Olivia dalam unggahannya.
Kekhawatiran Chelsea terhadap covid-19 juga berdampak pada janin yang dikandung. Belum lama ini, dia alami kontraksi yang cukup hebat.
''Dimana pada saat umurmu 3 bulan di perutku hampir 5 hari berturut-turut kamu memberikan ketegangan juga di perut dan berakhir dengan "kontraksi" yang membuat kami sekeluarga khawatir..,'' katanya.
Di akhir unggahannya, Chelsea Olivia berdoa semoga wabah virus corona cepat selesai.
''Mungkin bukan cuma aku saja yang takut dengan keadaan yang sedang terjadi tapi kamupun merasakan di dalam perut.. Doa aku tetep sama dari sejak aku tau aku sedang menggandung kamu, semoga nanti jika waktunya kamu akan lahir semoga bumi ini sudah kembali sehat ,'' tulisnya menutup unggahan tersebut.
Tag
Berita Terkait
-
Viral ART Pakai Baju Majikan, Chelsea Olivia Baru Saja jadi Korban
-
8 Potret Glenn Alinskie dan Chelsea Olivia Jadi Lektor, Couple Inspiratif!
-
7 Artis Ikut Misa Rabu Abu 2025, Tunjukkan Tanda Salib di Dahi
-
Tubuh Ramping Walau Sudah Punya Anak 2, Chelsea Olivia Kasih Tips Biar Tetap Kurus
-
Mengenal Apa Itu Hipertrofi Konka, Kondisi yang Dialami Glenn Alinskie
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
Terkini
-
Men in Black 3: Agen J Melompat ke Tahun 1969 untuk Selamatkan Agen K, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis First Man, Drakor Balas Dendam Baru Hahm Eun Jung dan Yoon Sun Woo
-
Beda dari Zaskia, Hanung Bramantyo Justru Santai Anak Ditegur Guru karena Rok Sekolah Pendek
-
Nikah Siri dengan Inara Rusli, Insanul Fahmi Kini Ungkap Alasan Tak Posting Foto Istri Sah di Medsos
-
Agak Laen: Menyala Pantiku! Rilis Hari Ini, Ernest Prakasa Justru Berduka atas Bencana di Sumatera
-
Rekap Lengkap Stranger Things Season 1 Sampai 4, Wajib Baca Sebelum Nonton Season 5
-
Comeback Usai Cuti Melahirkan, Mahalini Akui Tertekan dengan Label 'Penyanyi Viral'
-
Hamil Anak Pertama, Alyssa Daguise Mau Umroh dan Pulang Kampung ke Paris
-
Surya Insomnia Klarifikasi Aksi Tambal Jalan di Tangsel: Tak Bermaksud Singgung Siapapun
-
Nicki Minaj Terancam Kehilangan Rumah Rp318 M Akibat Kasus dengan Mantan Satpam