Suara.com - Syahrini diterpa isu tak sedap soal video syur yang tersebar beberapa waktu lalu. Sebagai suami, Reino Barack langsung menyelidiki dan melaporkan pada polisi.
Dalam penyelidikannya itu, Reino Barack mengaku melihat video syur yang disebut mirip Syahrini. Saat menontonnya, pengusaha itu jelas meyakini perempuan itu bukanlah sang istri.
“Saya lihat, video itu dikirim sama Rani (adik Syahrini). Saya enggak (kaget),” kata Reino Barack dalam acara Perspektif di Metro TV, Sabtu (7/6/2020).
“Lagipula lokasinya pun sangat sesuai dengan profil istri saya, wajahnya tidak mirip dengan dia” lanjutnya.
Menurutnya, yang mirip hanya rambut pendek perempuan di video tersebut yang serupa dengan Syahrini.
“Come on, semua orang bisa punya rambut pendek,” jelas Reino Barack.
Reaksi tidak percaya itu juga yang ditunjukkan Syahrini saat melihat video porno tersebut.
“Ini apa? Bukan aku. Ya hanya ketawa aja,” kata Syahrini.
Reino Barack yang melihat video tersebut ada di salah satu akun, langsung menyelidiki. Sebab bukan hanya satu video, tapi ada beberapa foto lain dirinya beserta Syahrini.
Baca Juga: Ditanya Punya Pesan untuk Luna Maya, Begini Jawaban Reino Barack
“Setelah aku baca, akun ini sudah kronis secara jiwa, menjelek-jelekan istri saya. Karena kalau orang normal enggak akan melakukan hal seperti ini,” kata pria keturunan Jepang ini.
“Ini tentang aku dan Reino,” imbuh Syahrini.
Usai melihat video itu, Reino Barack langsung menghubungi ibu Syahrini guna meminta restu. Setelahnya ia langsung bertindak dan melaporkan akun tersebut pada pihak berwajib.
“Mengapa saya ambil tindakan ini karena untuk mengedukasi. Ini sudah terlalu liar buat saya,” pungkasnya.
Berita Terkait
-
Tersandung Kasus Hoaks, Syahrini Pamer Sibuk Bikinin Reino Barack Kue
-
Bahas Soal Artis Polisikan Netizen, Nikita Mirzani Sindir Syahrini?
-
Manajer Syahrini Bantah Lia Ladysta Sudah Meminta Maaf
-
Ruben Onsu Pecat Karyawan, Kasus Haji Bikin Pusing Sahrul Gunawaan
-
Reino Barack Minta Kasus Syahrini Ditangani Serius
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
Terkini
-
Respons Tak Terduga Ahmad Dhani saat Tahu Alyssa Daguise Hamil
-
Viral ke India, Aa Juju Kunjungi Rumah Shah Rukh Khan hingga Bongkar Fakta Vrindavan
-
Izin Dibekukan, Terungkap Alasan Firdaus Oiwobo Nekat Pakai Toga di Sidang MK
-
Fakta Menarik Comic 8 Revolution: Santet K4bin3T, Siap Tayang Natal 2025
-
Sinopsis Love Me: Drakor Debut Dahyun TWICE, Seo Hyun Jin Bakal Jadi Dokter
-
Review Film Keadilan: Cerita Solid, Eksekusi Setengah Matang
-
Terbang Jauh ke Pedalaman Asmat, Cinta Laura Soroti Ketimpangan Pendidikan di Indonesia Timur
-
Cuma di TikTok Bisa Lihat Cinta Laura Tak Serius
-
Alasan Syifa Hadju Jarang Pakai Cincin Tunangan dari El Rumi, Ternyata Karena Takut Hal Ini
-
Perbaiki Kesehatan Mental, Jennifer Coppen Mau Hijrah ke Eropa