Suara.com - YouTuber Reza Arap turut menyoroti viralnya foto dokter Tirta sedang berada di sebuah bar di kawasan Gunawarman, Jakarta Selatan.
Reza Arap menilai pembelaan dokter Tirta yang menyebut dirinya di sana tengah lakukan sosialisasi protokol New Normal, termasuk pemakaian masker, tak bisa jadi pembenaran.
Reza tetap memberikan komentar menohok. Dia menilai ada tujuan lain yang dilakukan lelaki asal Solo ini di balik sosialisasi bagikan masker.
"Koncinya bukan di lo keliatan nongkrong atau dateng ke sana. Balik ke niat awal soal social distancing, tapi lo keliatan matahin itu semua," tulis Reza Arap tanggapi klarifikasi Tirta di Twitter.
"Bagi-bagi masker kan ujungnya mengarah ke bisnis, ngasih tau tempatnya sudah buka, supaya orang-orang dateng. Masker mah gimmick Peng, lo tau juga lah," sambungnya.
Tidak berhenti sampai disitu, lelaki yang akrab dengan Deddy Corbuzier ini coba memberikan pemahaman. Ia tidak menyalahkan bisnis tersebut, hanya kurang tepat jika dokter Tirta yang justru mempromosikannya.
"Coba kalo gue yang ke HW, nongkrong, minum-minum. Taro lah gue pakai masker, tapi gue gak posting. Yaudah, hasilnya di-story orang, nyebar lalu dianji**in," katanya.
Reza Arap melanjutkan, "Kalo lu, muka sama jabatan di bahu lu jadi bahan promo. Oalah cu* integritas kamu goyang Peng (panggilan dr.Tirta)."
Dokter Tirta selama ini dikenal gencar kampanyekan social distancing untuk menekan penyebaran covid-19. Warganet yang melihat fotonya di bar menilai sang dokter justru mengkhianati kampanyenya sendiri.
Baca Juga: Dokter Tirta Nongkrong di Bar, Warganet Samakan dengan Indira Kalistha
Berita Terkait
-
Lula Lahfah Diingatkan Sahabat soal Reza Arap, Respons sang Ibu Bikin Kaget
-
Pacaran dengan Reza Arap, Lula Lahfah Dapat Peringatan dari Para Sahabat
-
Reza Arap Lamar Lula Lahfah? Bakal Nikah Beda Agama
-
Investasi Paling Mahal Itu Kesehatan! Dokter Tirta Ingatkan Pola Makan Seimbang
-
Di Balik Lamaran Viral DJ Bravy dan Erika Carlina, Ada Peran Reza Arap dan Drama Minta Restu Dadakan
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
6 Fakta Menarik Jodoh 3 Bujang yang Bikin Jadi Raja di Netflix
-
Hotman Paris Ledek Firdaus Oiwobo yang Diminta Copot Toga oleh Hakim MK
-
Top 5 Serial Netflix Hari Ini: Drama Korea Mendominasi, Serial Indonesia Bertengger di Tiga Besar
-
Sinopsis The Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Film Dukun Magang: Ketika Logika Mahasiswa Skeptis Terpaksa Berguru pada Ilmu Gaib
-
7 Drama Kim Woo Bin, Aktor yang Siap Menikah dengan Shin Min Ah
-
5 Rekomendasi Drakor Populer Tentang Balas Dendam, Terbaru Taxi Driver 3 Tayang Hari Ini
-
Review Film Wicked: For Good, Penutup Manis yang Kadang Terasa Kurang Bumbu
-
SinopsisThe Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Backtrace: Upaya Sylvester Stallone Mengungkap Perampokan Misterius, Malam Ini di Trans TV