Suara.com - Film box office Fast and Furious 6 bakal hadir di GTV pada Sabtu (27/6/2020) pukul 21.00 WIB. Film ini masih mengisahkan kelompok kriminal pimpinan Dominic Toretto.
Di seri ke-6, Fast and Furious sukses besar. Bagaimana tidak, menggelontorkan dana 160 juta dolar AS, film ini meraih pendapatan hingga 788,6 juta dolar AS.
Spesialnya lagi, selain menampilkan bintang ternama seperti Vin Diesel, Paul Walker, hingga Dwayne Johnson, hadir pula aktor Indonesia, Joe Taslim.
Film ini mengisahkan Toretto yang berhasil merampok uang milik mafia. Namun Hobbs sebagai polisi gagal menangkapnya.
Saat Toretto tengah menikmati hidupnya, sang polisi tiba-tiba menawarkan kerja sama. Toretto harus menangkap pembunuh bayaran yang dipimpin Shaw (Luke Evans).
Imbalannya, catatan kriminal Toretto dihapuskan. Tapi ternyata, salah satu komplotan penjahat adalah kekasihnya, Letty. Padahal banyak yang mengira ia sudah meninggal dunia.
Nah, sambil menunggu film ini tayang, tidak ada salahnya menyimak 5 fakta Fast and Furious 6 dirangkum dari berbagai sumber.
1. Fast and Furious 6 bukan judul sebenarnya
Baca Juga: Link Streaming dan Sinopsis Pete's Dragon
Nama Fast and Furious 6 sebenarnya pun bukan judul sebenarnya. Di awal ide ini tercetus Furious 6. Mengingat film sebelumnya bertajuk Fast Five (Fast and Furious 5).
Gagasan ini kemudian dipatahkan pihak studio, lantaran khawatir pemirsa tidak mengerti film yang mengusung Furious 6. Maka terpilihnya judul Fast and Furious 6.
2. Film seharusnya dibagi dua bagian
Skrip untuk film Fast & Furious 6 sebenarnya terbagi dalam dua bagian. Di mana kisah awalnya berjudul The Fast bagian pertama dan keduanya, bertajuk The Furious.
Tapi akhirnya alur cerita pun dipangkas dan film ini batal dibagi menjadi dua bagian.
3. Gunakan 300 mobil
Berita Terkait
-
Bloodshot Malam Ini: Vin Diesel Bangkit dari Kematian dan Jadi Robot dengan Kekutan Super
-
Hadirkan Vin Diesel, Peluncuran Game Ark 2 Ditunda hingga 2028
-
Cristiano Ronaldo Bakal Main Film di Fast & Furious? Vin Diesel Sudah Siapkan Peran
-
Nasib Film Fast & Furious 11 Masih Gantung, Bisa Batal Digarap Nih!
-
Film Fast & Furious 11 Terancam Batal Tayang, Alasannya Kenapa Sih?
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Toyota Vios Bekas Tahun Muda Pajaknya Berapa? Simak Juga Harga dan Spesifikasi Umumnya
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
Pilihan
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
Terkini
-
Josh Groban Kembali ke Indonesia Usai Satu Dekade, Raisa Jadi Tamu Spesial
-
Targetkan Menikah Tahun Ini Tapi Belum Punya Calon, Fuji: Kayaknya Cowok Trauma Sama Aku
-
Review Film The 355: Aksi Glamor Para Mata-Mata Dunia, Malam Ini di Trans TV
-
Dua Kali Tembus Belgia, Whisnu Santika Pertegas Posisi DJ Indonesia di Panggung Internasional
-
Bertabur Bintang Top, Adu Kuat Lineup Korea 2026 Netflix vs Disney Plus
-
Sinopsis The Wonderfools, Segera di Netflix Tampilkan Park Eun Bin dan Cha Eun Woo
-
Sama-Sama Jadi Tersangka, Richard Lee dan Doktif 'Lomba' Sakit
-
Wirda Mansur Beri Kode Segera Nikah, Siapa Calon Suaminya?
-
Kapok 'Gali Lubang Tutup Lubang', Fico Fachriza Fokus Bangun Ulang Kepercayaan Teman-Teman
-
Bikin Nyesek, Bayi Nangis Kangen Ibunya yang Jadi Korban Kecelakaan Saat Hamil