Suara.com - Akrtis Bollywood Rhea Chakraborty ditahan oleh Biro Pengendalian Narkotika India hari ini, Selasa (8/9/2020). Perempuan 28 tahun ini diduga terlibat dalam pasokan narkoba untuk mantan kekasihnya, mendiang Sushant Singh Rajput.
Mengutip NDTV, Rhea Chakraborty ditahan terkait dengan rekaman percakapannya yang diduga seputar obat-obatan psikotropika.
Sebelum ditahan, bintang film Half Gilrfriends ini diinterogasi Biro Pengadilan Narkotika India selama tiga hari.
Menurut sebuah sumber, Rhea Chakraborty yang berkencan dengan Sushant Singh Rajput di bulan-bulan terakhirnya, mengaku mengatur obat-obatan untuk Sushant Singh Rajput dan juga menggunakan sendiri pada saat-saat, selama berjam-jam interogasi.
Mengenakan pakaian hitam dengan tulisan "smash the patriarchy", Rhea Chakraborty melambai ke kamera saat dia masuk ke mobil polisi untuk dibawa ke pemeriksaan medis.
Banyak di antara wartawan telah mengerumuninya dan memburunya ketika dia tiba untuk ditanyai pertama kali pada hari Minggu.
Rhea Chakraborty sendiri membantah telah menggunakan narkotika. Rhea kemudian menangis ketika dihadapkan dengan kakaknya Showik Chakraborty, yang ditangkap minggu lalu.
"Apapun yang saya [erbuat, saya lakukan untuk Sushant," kata Rhea Chakraborty kepada Buro Pengadilan Narkotika, menurut sebuah sumber.
Nama Rhea Chakraborty terseret dalam kasus Sushant Singh Rajput yang tewas karena bunuh diri pada 14 Juni 2020.
Baca Juga: Kasus Bunuh Diri Sushant Singh Rajput, Ayah Laporkan Rhea Chakraborty
Awalnya, kematian bintang film MS Dhoni itu diduga murni karena bunuh diri. Namun sang ayah melakukan laporan dan kasus tersebut pun kini didalami pihak kepolisian.
Setelah laporan tersebut, salah satu orang yang diduga bertanggung jawab atas kematian Sushant Singh Rajput adalah kekasihnya sendiri, Rhea Chakraborty.
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Isi Janji Nikah Ranty Maria dan Rayn Wijaya Viral, Nama Maxime Bouttier Terseret
-
Rutinitas Baru Prilly Usai Putuskan Open To Work, Jauh dari Dunia Keartisan
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon
-
Syarat dan Cara Klaim Promo Buy 1 Get 1 Tiket M.Tix Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
-
Sinopsis The Fifth Wheel, Film Komedi Netflix yang Dibintangi Kim Kardashian
-
Film Horor Rajah Siap Tayang, Aditya Zoni dan Samuel Rizal Dalami Sisi Gelap Manusia