Suara.com - Penyanyi Niall Horan tengah merayakan ulang tahun ke-27 pada Minggu (13/9/2020). Para penggemarnya serta Directioners (sebutan fans) One Direction pun ramai mengucapkan selamat.
Ucapan itu membanjiri Twitter sejak siang tadi. Bahkan tagar #HappyBirthdayNiall sempat menduduki trending di Twitter.
Para penggemar beramai-ramai mengucapkan selamat ulang tahun kepada penyanyi Irlandia itu dengan cara berbeda. Mulai dari unggah foto masa kecil, hingga menulis lirik lagu.
“#HappyBirthdayNiall bayiii happy brithday. Semoga makin pecicilan karna saya suka dengan pecicilannya anda and gue selalu doa semoga 1D cepet cepet comeback @NiallOfficial,” cuit @nrautri sambil mengunggah foto masa kecil Niall.
"Does it ever drive you crazy, just how fast the night changes.. #happybirthdayNiall," cuit @1DAmanahp.
"I wanna love like you made me feel, when we were 18, we took a chonce, God knows we tried, Yet all along i knew we'd be fine, #HappyBirthdayNiall," cuit @AmnaLovesHarry
Niall Horan atau yang bernama lengkap Niall James Horan lahir di Mullingar, Irlandia pada 13 September 1993.
Namanya dikenal saat menjadi anggota grup One Direction yang dibentuk berkat ajang pencarian bakat The X Factor.
Niall Horan bergabung sebagai anggota One Direction bersama Louis Tomlinson, Liam Payne, Harry Styles dan Zayn Malik.
Baca Juga: Louis Tomlinson One Direction Bakal Konser di Jakarta
Selain tergabung di One Direction, penyanyi berparas tampan tersebut juga memiliki 2 album solo. Album perdananya berjudul Flicker yang dirilis pada 2017 kurang mendapat perhatian warganet.
Sementara single “Nice to Meet Ya” yang dirilis di album keduanya di 2020 (Heartbreak Weather) cukup sukses dan disukai banyak orang.
Sebelumnya, nama Niall Horan juga mendadak trending di Twitter Indonesia pada Kamis siang, 10 September 2020. Hal ini lantaran dia mengaku belum mendengarkan lagu terbaru BTS berjudul Dynamite.
Beberapa penggemar BTS menyindir Niall Horan. Tidak terima, fans Niall Horan pun memberikan pembelaan.
Berita Terkait
-
Dari Thread ke Bioskop, Falcon Pictures Garap Film Waluh Kukus
-
Pengguna X Wajib Segera Daftarkan Ulang Kunci Keamanan Jika Tak Mau Kehilangan Akses ke Akun Pribadi
-
X Bikin Marketplace, Tapi Cuma untuk Jual Beli Akun Langka
-
1 Juta Views dalam Sekejap! Eyes Closed Jisoo x Zayn Malik Bikin Fans Histeris
-
Jisoo Kembali Beri Bocoran Kolaborasi Lagu Terbarunya, Sosok Zayn Malik Makin Jelas?
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Alasan Jule Lepas Jilbab, Bukan Karena Masalah Rumah Tangga
-
Jule Samakan Pernikahan dengan Kontrak Bisnis: Jangan Nikah Muda, Senang-Senang Dulu
-
5 Artis Merenungi Kembali Keputusan Nikah Muda, Terbaru Jule
-
Kakak Maia Estianty Bantah Keluarganya Acuhkan Ahmad Dhani: Tapi Kalau Sama Istrinya...
-
Aparat yang Sidak Penjual Es Kue Jadul Minta Maaf Sudah Salah Tuduh: Bentuk Respons Cepat
-
Pernah Pacaran, Ungkapan Duka Ardina Rasti untuk Lucky Element Tuai Pro Kontra
-
Banting Tulang dari Masa Sulit demi Keluarga, Ayah Ungkap Sifat Asli Lula Lahfah
-
Demi Jemput Cucu, Eva Manurung Rela Kenakan Hijab
-
Reza Arap Datang Tahlilan, Ayah Lula Lahfah Bungkam soal Pemeriksaan Kasus Putrinya
-
Melaney Ricardo Ungkap Masa Kelam: Pernah Gila Party hingga Mulut Berbusa dan Nyaris Tewas